Suara.com - Penampakan rumah mewah Nadia Vega belum lama ini menarik banyak perhatian di media sosial. Pasalnya rumah tersebut sudah puluhan tahun terbengkalai.
Diketahui, nama Nadia Vega sempat booming lewat perannya di sejumlah sinetron era 2000-an. Setelah menikah dengan pria bule bernama Yaar Jorik Dozy, Nadia ikut suaminya menetap di Belanda.
Rupanya Nadia Vega meninggalkan rumah mewah yang tak dihuni. Puluhan tahun terbengkalai, kediaman tersebut tampak menyeramkan seperti rumah hantu.
Baru-baru ini seorang konten kreator membuat vlog room tour di rumah mewah Nadia Vega. Kondisi rumah tersebut sangat memprihatinkan dari luar sampai dalam.
Intip penampakan rumah tersebut dari konten yang diunggah oleh kanal YouTube Goy Razor TV.
1. Berlokasi di Bogor
Rumah mewah yang ditinggalkan oleh Nadia Vega ini diketahui berlokasi di Bogor, Jawa Barat. Bangunannya masih berdiri kokoh meski sekelilingnya sudah dipenuhi tanaman liar.
2. Penuh rumput dan ilalang
Rumah Nadia Vega ini sudah tak berpenghuni selama hampir 20 tahun lamanya. Rumput dan ilalang tumbuh berantakan di area halaman rumah megah berwarna cokelat dan kuning ini.
Baca Juga: Ibnu Jamil Diam-Diam Resah dengan Situasi Politik, Singgung Pemimpin Tak Taat Aturan
3. Ruang tamu kotor
Masuk ke dalam, tampak ruang tamu dengan kondisi sangat kotor dipenuhi debu dan dedaunan kering. Karena beberapa jendelanya lepas, tenaman dari luar tumbuh menjalar ke dalam.
4. Dinding penuh coretan
Selain kotor dan berantakan, dinding rumah mewah Nadia Vega juga penuh coretan. Bisa dilihat dari beberapa ruangan di lantai dua ini, terlihat banyak coretan random dengan ukuran kecil hingga besar.
5. Keramik rusak
Karena puluhan tahun tak terurus, wajar jika kerusakan dijumpai di mana-mana. Seperti pada area dapur, keramiknya lepas secara menyeluruh dan benar-benar tak bisa digunakan lagi.
Berita Terkait
-
Ogah Ikutan, Nikita Mirzani Sentil Gaya Mewah Artis saat Arisan: Tas Hermes Minjem Doang
-
Rasanya Campur Aduk, Febby Rastanty Terharu Sekaligus Bangga Lepas Adik Kuliah ke Amerika
-
Jung Yoon Hye Rainbow dan Ahn Jae Min Umumkan Bakal Menikah Bulan Depan
-
Berjenis Kelamin Perempuan, Anak Pertama Lee Yoo Young Sudah Lahir
-
Cut Syifa Tuai Pujian karena Tak Takut Hilang Job setelah Putuskan Hijrah dan Berhijab
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
Terkini
-
Putus dari Erika Carlina, DJ Bravy Masih Boleh Bertemu dan Anggap Baby Andrew Anaknya
-
Sarwendah Ungkit Masalah Bayi Tabung, Video Ruben Onsu yang Ingin Tambah Anak Tapi Ditolak Viral
-
DJ Bravy Dituding Manfaatkan Erika Carlina Demi Ketenaran dan Balas Dendam ke DJ Panda, Benarkah?
-
Rayakan Ulang Tahun ke-27, Ini Transformasi Akting Zhao Lusi
-
Rahasia 7 Tahun Pernikahan Beda Agama Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara Tetap Harmonis
-
Dijodoh-jodohin dengan Na Daehoon, Jennifer Coppen Auto Beri Respons Tegas
-
Cerita Haru Desta Dulu Bisa Foto dengan Trio Warkop DKI, Kini Main Film Jadi Dono
-
2 Isu Panas Jungkook BTS, Rumor Pacari Winter aespa dan Video Bareng Wanita Misterius
-
Oh Young Soo Kakek Squid Game, Dinyatakan Tak Bersalah atas Kasus Pelecehan Seksual
-
Aloy Yakin DJ Bravy Gak Bakal Nikah: Itu Orang Brengsek Banget