Suara.com - Kondisi rumah tangga pasangan artis Baim Wong dan Paula Verhoeven kini tengah menjadi sorotan publik di media sosial.
Baim Wong dan Paula Verhoeven dikabarkan sedang tidak harmonis bahkan hingga disebut akan segera bercerai.
Di tengah isu miring rumah tangganya, Paula Verhoeven yang kini memutuskan untuk berhijab membahas tentang pentingnya perempuan untuk bisa mandiri.
Dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @pembasmi.kehaluan.reall, tampak menahan air mata, wanita 36 tahun itu menyebut bahwa menjadi perempuan mandiri itu sangatlah penting.
"Menurut aku perempuan itu harus mandiri itu penting sekali ya," ucap Paula Verhoeven.
Bahkan dalam kesempatan itu ia juga menyinggung soal kekecewaan dan seseorang yang tidak membuat senang dalam hidup.
"Sebenernya di agama juga kita diajarkan untuk tidak bergantung pada manusia walaupun kita juga makhluk sosial tapi secara hati secara prinsip kita harus bisa mandiri," ungkap Paula Verhoeven.
"Karena apapun yang dilakukan orang lain itu tidak berdampak ke kita maksudnya misalnya orang lain mengecewakan atau bikin kita gak seneng itu supaya gak berdampak kediri kita jadi menurut aku perempuan itu harus mandiri," sambungnya kemudian.
Melalui pernyataan itu membuat warganet semakin yakin bisa hubungannya dengan sang suami Baim Wong memang tidak baik-baik saja.
Baca Juga: Seberapa Kaya Baim Wong? Sifatnya Soal Harta Jadi Perbincangan
Unggahan itu menuai beragam komentar dari para warganet. Ada yang menyebut bahwa setelah Paula menikah dengan Baim malah lebih redup.
"Mbak Paula habis nikah kelihatan redup seh , biasa nya menyala banget (emoji sedih) apa itu yg dinamakan hidup berumah tangga Tp aura ngak cocok," ungkap @de***da.
"Mbak paula super model terkenal.perempuan mana yg mau di banding2in sm perempuan laen di depan orang banyak.aku sangat setuju perempuan harus mandiri jangan tergantung sm laki2," timpal @ai***ti.
"Bener banget, kalo amit2 suami meninggoy atau selengki kita bisa lebih kuat bangkit," cuit @mo***97.
"Apalagi sampe ngerepotin bapak dan pamannya... jangan gitu ya," imbuh @ze***al.
"Alhmdulillah aku mandiri, aku punya pnghasilan sndri, aku bisa apa2 sndri. Aku mampu naik psawat sndri, ngemall sndri, kmna2 sndri. Dan mnurut ku emng wajib, perempuan harus mandiri.," cuit @vi***an.
Berita Terkait
-
Seberapa Kaya Baim Wong? Sifatnya Soal Harta Jadi Perbincangan
-
Baim Wong Curhat Jarang Ngonten gegara Dinyinyiri, padahal Penghasilan YouTube-nya Fantastis
-
Deretan Bisnis Baim Wong: Bukti Bisa Tetap Cari Uang tanpa Harus 'Jualan' Konten YouTube
-
Hukum Islam Suami Pelit Sama Istri, Baim Wong Diduga Miliki Sifat Ini
-
7 Sumber Kekayaan Paula Verhoeven, Kini Diterpa Isu Cerai dengan Baim Wong
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Mengenal Clot, Gumpalan Darah Mematikan yang Renggut Nyawa Ayah Jerome Polin
-
Ipar Adalah Maut the Series Tayang Kapan? Intip 3 Fakta Menariknya
-
Sule Tak Dapat Job TV 3 Tahun Gara-gara Tolak Di-roasting, Kasus Kiky Saputri atau Shandy Aulia?
-
Beda dengan Onad, Ini Alasan Habib Jafar Gak Speak Up saat Coki Pardede Ditangkap
-
4 Drama Korea Populer Tema Kerajaan 2025, Terbaru Moon River
-
Sinopsis Is This Thing On? Film Baru Bradley Cooper Raup 94 Persen di Rotten Tomatoes
-
Tengku Dewi Ungkap Andrew Andika Hanya Beri 10 Persen Nafkah untuk Anak
-
Hamish Daud Diduga Selingkuh Lewat Pinterest, Rencanakan Rumah Masa Depan dengan Wanita Lain?
-
Ibu Jerome Polin Kenang Kisah Asmara Bersama Suami: Kami Cinta Pertama saat SMA
-
Kritik Pedas Is Pusakata Soal Survei Wapres Gibran: Candaan Sony Wakwaw Lebih Menghibur