Suara.com - Di tengah kabar perseteruan Nikita Mirzani dengan putri sulungnya, Laura Meizani Mawardi alias Lolly, Fitri Salhuteru membagikan video saat bersama dengan salah satu putrinya, Naira.
Dalam video, nampak Fitri Salhuteru begitu akrab dengan putrinya tersebut. Mereka pun terlihat menghabiskan waktu bersama-sama.
Dari video diketahui Fitri menyusul putrinya yang sedang menempuh pendidikan di Australia.
"Rasanya baru kemarin anterin @nairaarafah ke sini. Sudah 1 tahun lagi," tulisnya.
Sedangkan di caption video, Fitri mengungkap rasa sayangnya kepada putri sulungnya tersebut.
"Sekejap tapi bermakna. Tidak ada kata siap untuk mengucapkan 'goodbye'. I love you nak," tulis Fitri.
Unggahan tersebut mencuri perhatian warganet. Bahkan ada yang langsung membandingkan dengan cara mendidik Nikita Mirzani terhadap Lolly.
"Di saat puyeng dengan berita tetangga sebelah yang problematik anak sendiri diajak ribut. Di sini mah adem ayem. Hidup normal membiarkan anaknya menjadi dirinya sendiri, kata bu @fitri_salhuteru juga anak mah jangan disentil tapi diusap," tulis warganet @angi****.
"Yes mom, dari peristiwa itu kita jadi makin concern pada anak gadis/bujang. Semoga yang sedang bermasalah Allah angkat derajatnya setelah ini," sambung warganet lainnya.
Baca Juga: Vadel Badjideh Diduga Chat Perempuan Lain saat Lolly Dijemput Nikita Mirzani
"Adem banget lihat Mama dan anak kayak gini," komen warganet lainnya.
Seperti diketahui Fitri pertama kali menikah dengan Muhammad Arafah dan mempunyai dua putri bernama Naira dan Keira. Namun, pernikahan tersebut kandas pada tahun 2015.
Dia kemudian menikah dengan pengusaha Cencen Kurniawan dan dikaruniai satu anak laki-laki bernama Renzo.
Berita Terkait
-
Vadel Badjideh Masih Tracking Posisi Lolly? Nikita Mirzani Kasih Ancaman Tak Main-main: Siapin Diri Lahir dan Batin
-
Vadel Badjideh Diduga Chat Perempuan Lain saat Lolly Dijemput Nikita Mirzani
-
5 Fakta Penjemputan Paksa Lolly Putri Nikita Mirzani, Disiarkan Secara Live
-
Lolly Diduga Tak Pakai Celana Saat Dijemput, Nikita Mirzani Tuai Kritik Menohok
-
Lacak Lolly, Vadel Badjideh Gigit Jari karena Ponselnya Dipegang Nikita Mirzani
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?