Suara.com - Sean Alexander rupanya sudah tahu permasalahan yang terjadi antara ibunya, Olla Ramlan, dengan Vadel Badjideh, pacar dari sang mantan Laura Meizani, alias Lolly.
Alih-alih kesal, anak sulung Olla Ramlan itu justru menanggapinya secara santai. Namun, ia memang sempat terkejut dan penasaran dengan apa yang sedang terjadi.
Hal itu diungkap Olla Ramlan saat menjadi bintang tamu di talkshow Pagi-Pagi Ambyar pada Rabu (2/10/2024).
"Sean-nya tahu nggak sih ada statement itu?" tanya salah satu host, Ryan Ibram.
"Dia sih agak kaget, 'Mama, ada apa?'. Dia aja nggak ini kan, dia santai banget," ungkap Olla Ramlan sambil menirukan omongan sang anak.
Mantan istri Aufar Hutapea itu menambahkan, "Satu, karena Sean udah punya cewek. Terus juga, aku sebagai ibu nggak terima aja anak aku digituin. Siapa sih yang terima?"
Permasalahan ini bermula dari Vadel Badjideh yang mendadak menyinggung para mantan Lolly saat konferensi pers beberapa minggu lalu.
Saat itu, Vadel membeberkan kemungkinan alasan hubungan asmaranya dengan Lolly begitu menarik perhatian publik.
"Di sini gue punya followers, dia juga punya followers. Di sini gue punya engagement, di sana juga punya engagement. Jadi kenapa sampai sebesar ini, karena sebelumnya pacarnya bukan gue," ucap sang TikTokers secara percaya diri.
Baca Juga: Vadel Badjideh Besok Diperiksa Polisi, Nikita Mirzani Tutup Pintu Maaf: Cuih!
"Mantan-mantannya Lolly nggak sebesar ini. Bener nggak?" tanya Vadel lagi ke awak media yang hadir.
Pernyataan Vadel Badjideh tersebut sampai ke telinga Olla Ramlan. Sang model pun merasa tidak terima anaknya disinggung.
"Kalau sampai Vadel, ya, bawa-bawa mantannya Lolly, termasuk anak aku, wah, jangan macam-macam Vadel! Aku yang nyamperin kamu!" balas Olla Ramlan di kesempatan lain.
Berita Terkait
-
Speechless Liat Hasil Visum Lolly, Nikita Mirzani: Vadel Gak Bakal Gue Lepas
-
Curiga Biaya Renovasi Rumah Vadel Badjideh Ditanggung Lolly, Nikita Mirzani: Kita Robohkan
-
Vadel Badjideh Bakal Datang ke Polres Besok? Ini Kata Razman Arif Nasution
-
Guru SMA Vadel Badjideh Bongkar Adab Pacar Lolly di Sekolah, Sering Langgar Aturan
-
Tulisan di Kaos Nikita Mirzani Ngeri-Ngeri Sedap: Neraka Takut Gue Ambil Alih
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
Terkini
-
Reza Arap Pamit Usai Lula Lahfah Meninggal, Janji Balik Lagi Jika Butuh Pertolongan
-
Angka Pernikahan di Indonesia Merosot Tajam, Atalia Praratya Sebut Perceraiannya Bukan Contoh Baik
-
Melki Bajaj Diduga Terseret Kasus Investasi Bodong, Pengacara Korban Minta Segera Klarifikasi
-
Ternyata Isu Lama, Rian D'Masiv Bantah Jadi Pelaku Child Grooming
-
Fitnah Jadi Berkah, Sudrajat Penjual Es Gabus Dihadiahi Umrah
-
Ngaku Prioritaskan Anak, tapi Diduga Buang Ressa, Denada Panen Hujatan
-
Setia Temani Onad Rehabilitasi, Beby Prisillia Pegang Janji di Hadapan Tuhan: Dia Butuh Gue
-
Boiyen Dipastikan Tak Terlibat Kasus Penggelapan Sang Suami
-
Pro Kontra Aksi Pasha Ungu 'Semprot' Veronica Tan di Rapat DPR, sampai Dituding Cari Panggung
-
Pekerjaan Rully Anggi Akbar yang Dituntut Cerai Boiyen