Suara.com - NEVAEVA! Festival resmi dibatalkan. Hal ini disampaikan langsung oleh sang promotor melalui postingan di Instagram resmi.
"Karena keadaan yang tidak terduga, dengan menyesal kami informasikan kepada Anda bahwa acara tersebut telah dibatalkan," katanya belum lama ini.
Pihak penyelenggara pun meminta maaf kepada semua pihak atas adanya keputusan ini.
"Kami menyampaikan permintaan maaf yang tulus kepada pemegang tiket, artis, dan berbagai tim serta staf atas ketidaknyamanan yang ditimbulkan," tuturnya.
Sang promotor cuma berjanji akan mengembalikan penuh uang para penggemar yang terlanjur membeli tiket.
"Semua tiket yang dibeli akan dikembalikan sepenuhnya. Harap tunggu hingga 14 hari hingga pengembalian dana dikembalikan kepada Anda," ujarnya.
"Dan harap perhatikan bahwa mungkin ada penundaan tertentu yang di luar kendali kami," sambungnya lagi.
Sebagai penutup, pihak penyelenggara juga menyertakan akun bagi yang ingin mengajukan pertanyaan terkait proses refund.
"Anda dapat menghubungi refundnevaeva@gmail.com untuk pertanyaan atau kesulitan apa pun yang mungkin Anda alami terkait proses tersebut," jelasnya.
Baca Juga: Hadirkan Bintang K-Pop, City Camp Indonesia Bakal Suguhkan Panggung 360 Derajat Hingga Layar Besar
Seperti dketahui, NEVAEVA! Festival seharusnya digelar pada 2 November 2024.
Festival musik K-Pop ini menghadirkan deretan bintang ternama seperti Crush, Changmo, Kid Milli, Simon Dominic, Rovv, Dabin, Epik High hingga Heize.
Berita Terkait
-
Lebih dari Festival Musik, AVOrestation 2024: Satu Dekade Melestarikan Kehidupan Berkelanjutan
-
Penonton Lansia Riot Fest 2024 Meninggal Usai Nonton Slayer, Alami Pendarahan Otak
-
Bocoran Line Up Waterbomb Jakarta 2024, Ada B.I Hingga Jessi
-
Terjun di Dunia Promotor, Fero Walandouw Jenuh jadi Aktor?
-
Pestapora Pertamina Fastron 2024 Hadirkan Musik Paling Meriah Mulai Besok
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026