Suara.com - Jauh sebelum rumah tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven di ujung tanduk, paranormal Mbak You sempat menerawang sosok ayah dua anak tersebut saat dia masih hidup.
Menurut mendiang Mbak You, Baim Wong adalah sosok pria yang cukup sulit didekati oleh perempuan.
Baim Wong juga bukan orang yang mudah bergaul, meskipun memiliki banyak teman di sekelilingnya.
Mbak You mengatakan Baim Wong memiliki karakter yang sulit dipahami orang, yakni emosinya yang tak terkendali dan sangat pemilih.
"Baim termasuk orang yang kaku juga sebenarnya, sifat anehnya itu emosinya naik turun dan pilih pilih. Itu sifat yang nggak gampang dipahami orang," kata Mbak You dalam video yang dibagikan ulang akun TikTok @cilikayune.
Selain itu, Baim Wong juga disebut Mbak You memiliki sifat keras dan prinsip yang kuat.
"Baim termasuk orang yang keras dan punya prinsip kuat," katanya.
Karena itu, Mbak You beranggapan hanya orang sabar dan masa bodoh yang mampu menerima segala kekurangan Baim Wong.
Begitu pula dengan Baim Wong juga hanya bisa menerima orang yang satu tujuan dan satu pemikiran dengannya.
Baca Juga: Ditinggal Irish Bella Kerja, Momen Haldy Sabri Momong Air Rumi Disorot
"Jadi, hanya orang yang sabar, masa bodoh yang mau nerima kekurangan, orang yang benar-benar sayang sama Baim dan satu tujuan yang Baim bisa menerima segala kekurangan dan lebihnya," jelasnya.
Dalam hal ini, Mbak You sudah berpesan perempuan yang mendampingi Baim Wong harus memiliki kesabaran lebih untuk menghadapi karakternya.
"Intinya perempuan itu harus sabar berhadapan dengan Baim Wong yang sangat pilih-pilih," ujarnya.
Meskipun itu penerawangan lama, sejumlah warganet merasa perkataan mendiang Mbak You sudah terbukti ketika rumah tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven di ujung tanduk.
"Rupanya sama Mbak You sudah pernah diterawang nantinya Baim dan Paula akan terjadi seperti keadaan sekarang ini. Kalau Paula lebih sabar dan mau menerima dengan kelakuan Baim atau karakter Baim akan berjalan," kata @marini***.
"Terawangan Mbak You emang tepat, kesabaran Paula selama ini udah mentok harus ngerti dan ngertiin terus ya capek. Cabut aja," kata @phutri***.
Berita Terkait
-
6 Pernyataan Pihak Baim Wong soal Dugaan Perselingkuhan Paula Verhoeven
-
Reaksi Baim Wong Diminta Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven: Sebenernya Seru Tapi...
-
Zaskia Sungkar Unggah Foto Paula Verhoeven dengan Anak-anaknya: We Love You
-
Baim Wong Sebut Paula Verhoeven Awalnya Setuju Kiano dan Kenzo Ikut Ayahnya: Nggak Ada yang Ambil
-
Di Depan Hakim, Pengacara Paula Verhoeven Keluhkan Akses Ketemu Kiano dan Kenzo yang Dibatasi Baim Wong
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV