Suara.com - Media sosial dihebohkan dengan perseteruan antara Awkarin dan Brisia Jodie. Netizen pun ramai menyinggung isu 'teman makan teman' yang ditudingkan pada Brisia Jodie terkait hubungan masa lalunya dengan Julian Jacob, mantan kekasih Marion Jola.
Drama bermula saat Awkarin mengunggah foto kebersamaannya dengan Alden dan Jodie di sebuah kelab malam dengan caption "serah terima jabatan." Unggahan ini memicu kecaman karena dianggap tidak menghargai privasi Alden yang belum go public dengan Jodie.
Alden dikabarkan marah besar dan mencaci-maki Awkarin. Mantan peserta MasterChef Indonesia itu menuding sang mantan sengaja mengganggu hubungannya dengan Brisia Jodie.
Awkarin membantah tudingan tersebut dan mengklaim telah mendapat izin dari Jodie untuk mengunggah foto tersebut.
Perseteruan semakin memanas ketika Awkarin membongkar permasalahan lain, yaitu Alden yang ingin mengambil kembali water heater yang dia beli saat masih berpacaran dengan Awkarin.
Pemilik nama asli Karin Novilda itu kesal karena Alden tidak menghubunginya secara langsung dan justru meminta bantuan sopirnya.
Brisia Jodie akhirnya angkat bicara melalui di media sosial. Penyanyi jebolan Indonesian Idol itu membantah telah melarang Alden berkomunikasi dengan Awkarin serta menegaskan bahwa sang kekasih ingin fokus pada kehidupan barunya.
Terkait water heater, Jodie menjelaskan bahwa Alden memang berusaha menjaga jarak dengan Awkarin dan memilih untuk tidak menghubunginya secara langsung.
Kisruh yang melibatkan Awkarin, Jonathan Alden dan Brisia Jodie tentu saja menuai beragam komentar netizen. Banyak yang berpihak pada Awkarin dan menyindir Jodie terkait isu 'teman makan teman.'
Baca Juga: Brisia Jodie dan Jonathan Alden Bakal Gelar Acara Lamaran Secara Privat
Kembali pada 2020, Brisia Jodie menghebohkan publik karena berpacaran dengan Julian Jacob yang baru putus dari Marion Jola.
Brisia Jodie dan Marion Jola dikenal sebagai teman, bahkan pernah berduet bersama. Netizen menganggap Jodie telah melanggar kode etik pertemanan dengan menjalin hubungan dengan mantan pacar sahabatnya sendiri.
Keduanya mengaku baru berpacaran 6 bulan setelah Julian putus dari Marion Jola. Namun netizen tetap merasa rentang waktu tersebut terlalu singkat.
Hal ini menimbulkan spekulasi bahwa mungkin ada kedekatan atau perasaan di antara mereka saat Julian masih berpacaran dengan Marion.
Brisia Jodie sempat mengatakan bahwa dia telah meminta izin dan maaf kepada Marion Jola sebelum menjalin hubungan dengan Julian Jacob.
Pelantun "Rindu Setengah Mati" itu juga mengaku terkena karma dan kapok berpacaran dengan mantan pacar teman sendiri.
Berita Terkait
-
Awkarin Mencak-Mencak Dituding Belum Move On dari Pacar Brisia Jodie
-
Imbas Water Heater, Awkarin Sebut Nama Hotel yang Berkaitan dengan Brisia Jodie
-
Brisia Jodie vs Awkarin? Water Heater dari Jonathan Alden Bikin Panas!
-
Daftar 5 Artis Indonesia Ikut Rayakan Halloween: Nikita Willy Bareng Keluarga, Valerie Thomas Kayak Vampire!
-
Rachel Vennya Diberi Kado Minyak Wangi agar Lancar Jodoh, Biar Ada yang Bukain Tutup Botol
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Kelakar Jonathan Latumahina Usai Lihat Chicco Jerikho Jadi Dirinya di Film 'Ozora'
-
Gara-Gara Lapor Pak! Andhika Pratama Terbebani dengan Citra Lucu
-
Sinopsis Because There Is No Next Life, Drama Korea Terbaru Kim Hee Sun
-
Profil Sophie Turner, Mantan Istri Joe Jonas yang Kini Dikabarkan Dekat dengan Chris Martin
-
Di Balik Jeruji Besi, Eks Karyawan Ashanty Akhirnya Akui Gelapkan Uang Perusahaan
-
Sinopsis Sampai Titik Terakhirmu: Perjuangan Cinta Sehidup Semati Albi dan Shella
-
Getaran Batin Acha Septriasa Saat Ucap Syahadat di Film 'Air Mata Mualaf'
-
Pertentangan Batin Acha Septriasa, Antara Karier di Indonesia atau Kebahagiaan Anak di Australia
-
Sinopsis Film Penerbangan Terakhir: Cinta, Godaan, dan Gairah di Balik Kokpit
-
Sinopsis Drama Korea Dynamite Kiss, Tayang Perdana 12 November