Suara.com - Penyanyi dangdut Iis Dahlia angkat bicara soal pernyataan mengenai putrinya, Salshadilla Juwita, yang tidak mau tinggal bersama orangtuanya.
Menurut Iis Dahalia apa yang disampaikan putrinya itu konteksnya becanda. Bahkan hal tersebut sering dilakukan oleh Devano Danendra, anak keduanya.
"Biasalah. Di keluarga gua tuh becandaan, kadang-kadang kita di anak-anak suka begini, contoh soal kayak tadi si Devano, 'Eh elu bisa bilangin suami lu nggak'. itu hal yang biasa. Kita tuh kalau becanda bisa lebih parah," ungkap Iis Dahlia seperti dikutip dari YouTube STARPRO Indonesia.
Iis Dahlia memastikan hal-hal tersebut sering dilakukan oleh putra-putrinya tanpa ada maksud menyakiti satu sama lain.
"Mungkin yang orang lain lihatnya tuh 'Kok gini yaa' tapi itulah kita. Kita keluarga yang having fun, tapi itu dalam konteks becanda jadi nggak apa-apa," jelasnya.
Iis Dahlia pun mengaku tidak masalah bila putrinya kelak bakal memilih tidak tinggal bersama dirinya. Pasalnya kelak saat menikah nanti Salsha dipastikan bakal ikut suaminya.
"Tapi memang kalau kakak, setiap anak pasti nggak mau lah tinggal sama orangtua. Apa lagi sudah menikah," terang Iss Dahlia.
Seperti diketahui belum lama ini Salshadilla Juwita menjadi sorotan setelah dia enggan tinggal serumah selamanya dengan sang ibunda.
Baca Juga: Beda dari Iis Dahlia, Ashanty Tak Misuh-Misuh Saat Dapat Kejutan Ulang Tahun
Berita Terkait
-
Beda dari Iis Dahlia, Ashanty Tak Misuh-Misuh Saat Dapat Kejutan Ulang Tahun
-
Dulu Berpolemik Perkara Nikahan Anak Jokowi, Iis Dahlia Kini 'Dilabrak' Inul Daratista
-
Jadi Lawan Main, Maria Theodore Puji Devano Danendra: Dia Open Book Banget
-
Salshadilla Juwita Komentari Bau Ketiak Erina Gudono, Iis Dahlia Akui Kecolongan
-
Salshadilla Juwita Ogah Tinggal dengan Iis Dahlia, Alasan di Baliknya Bikin Emosi
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah