Suara.com - Kedatangan Raffi Ahmad di TPS 01 Pangkalan Jati, Depok, Jawa Barat untuk menggunakan hak suaranya di Pilkada 2024, Rabu (27/11/2024) mendapat sambutan masyarakat setempat.
Raffi Ahmad, yang datang bersama Nagita Slavina dengan mengendarai motor Vespa, sempat berinterkasi dengan warga saat berjalan dari tempat parkir menuju bilik suara.
Di satu momen, seorang perempuan paruh baya memberanikan diri menyapa Raffi Ahmad. Ia berpesan ke salah satu Utusan Khusus Presiden itu, untuk menyampaikan salamnya ke Prabowo Subianto.
“A Raffi, titip salam buat Pak Prabowo,” ujar perempuan itu seraya tertawa.
Raffi Ahmad yang kebetulan berdekatan dengan sumber suara pun sempat ikut tertawa. Ia berjanji bakal menyampaikan salam perempuan tersebut ke Presiden.
“Iya, iya (disampaikan salamnya),” kata Raffi Ahmad dengan nada ramah.
Raffi Ahmad sendiri sebelumnya sempat menggaungkan Pilkada damai tak lama setelah tiba di TPS. Sudah bukan zamannya lagi menurut Raffi untuk para pemilih berselisih paham gara-gara beda pilihan calon pemimpin.
“Mari bekerja sama untuk Pilkada ini damai. Ini Pilkada Serentak, jadi semua harus damai dan riang gembira,” tutur Raffi Ahmad.
Raffi Ahmad turut mengingatkan petugas TPS untuk membantu mengawal ketertiban dan kebebasan para pemilih, dalam menentukan calon pemimpin jagoan masing-masing.
“Semoga warga bisa tertib dan bisa menggunakan hak suaranya sesuai hati nurani, tanpa ada paksaan,” harap Raffi Ahmad.
Tak lupa, Raffi Ahmad juga menghimbau para pasangan calon yang bertarung di Pilkada 2024 untuk ikut mendukung langkah pemerintah menciptakan suasana kondusif setelah penghitungan suara.
Berita Terkait
-
Klarifikasi Raffi Ahmad Kasih Mobil Mewah untuk Rayyanza, Ternyata Bukan Barang Baru
-
Datang ke TPS Naik Vespa Sambil Bonceng Nagita Slavina, Raffi Ahmad Gaungkan Pilkada Damai dan Riang Gembira
-
Kado Mobil Mewah dari Raffi Ahmad Lewat, Hadiah Sus Rini Buat Ulang Tahun Rayyanza Bikin Mewek
-
Gempi Nyempil di Foto Keluarga Inti Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Gading Marten Kena Sentil
-
Ultah ke-3, Rayyanza Dapat Kado Mobil Mewah 'Lightning McQueen' dari Raffi Ahmad
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki