Suara.com - Amanda Manopo merupakan aktris muda Indonesia yang sukses di dunia hiburan Tanah Air. Amanda Manopo dikenal lewat berbagai sinetron, FTV, dan film, dengan kemampuan aktingnya yang memukau.
Memulai kariernya sejak tahun 2005 sebagai bintang iklan, membuat parasnya menjadi akrab di layar kaca. Ia telah tampil dalam sekitar 7 iklan, mulai dari iklan vitamin, biskuit, pasta, hingga shampoo.
Tak hanya itu, pada tahun 2012, Amanda juga mengasah kemampuannya di dunia akting. Hal ini dibuktikan dengan beberapa sinetron yang sukses ia perankan.
Amanda juga terus mengembangkan sayapnya di dunia akting dengan mencicipi dunia FTV dan layar lebar.
Hingga kini, Amanda Manopo juga dikenal sebagai salah satu artis wanita yang kerap dikisahkan menikah di layar kaca maupun layar lebar. Tercatat ada sejumlah aktor yang pernah menjadi pasangan hidup bagi Amanda dalam sinetron.
Siapa saja mereka? Berikut ulasannya.
1. Arya Saloka
Amanda Manopo dan Arya Saloka pernah menjadi pasangan dalam sinetron fenomenal berjudul 'Ikatan Cinta'.
Pada awalnya, Aldebaran (Arya Saloka) diam-diam mendekati Andin (Amanda Manopo) untuk membalas dendam kematian sang adik tercinta, Roy. Di mana fakta lain menyebutkan Elsa lah yang membunuh Roy.
Baca Juga: Punya Bukti, Fedi Nuril Ingatkan Meutya Hafid Kalau Rudi Sutanto Mestinya Tak Jadi Stafsus Komdigi
Dari kesalahpahaman inilah, Andin dan Aldebaran mulai tinggal bersama. Bermula dari sifatnya yang cuek, kaku dan dingin, lambat laun hatinya mulai luluh dengan kasih sayang Andin. Dan akhirnya membuat mereka saling mencintai.
Sinetron Ikatan Cinta merupakan sinetron yang sensasional lantaran banyak warganet yang menilai Arya Saloka dan Amanda Manopo sangat serasi menjadi pasangan di sinetron 'Ikatan Cinta'.
Bahkan, banyak fans Arya Saloka dan Amanda Manopo yang meminta agar Putri Anne mengikhlaskan rumah tangganya agar Arya dan Amanda bisa menjalin hubungan di dunia nyata.
2. Kenny Austin
Selanjutnya, ada Kenny Austin yang kini menjadi suami bagi Amanda dalam sinetron 'Cinta Yasmin'.
Kenny alias Romeo dikisahkan menjadi suami bagi Yasmin (Amanda Manopo). Sebelum menikah dengan Yasmin, Romeo harus melewati berbagai rintangan dari Rangga maupun lainnya untuk mempertahankan cintanya.
Berita Terkait
-
Kesal Alur Cerita Sinetronnya di Luar Nalar, Amanda Manopo Langsung Lempar Skrip
-
Amanda Manopo Cantik Kenakan Gaun Pengantin, Mau Nikah?
-
Gelontorkan Rp 254 Juta untuk Jajan Online, Intip Taksiran Gaji Amanda Manopo
-
Sinopsis Film 1 Imam 2 Makmum yang Tayang Hari Ini, Bukan Tentang Poligami Fedi Nuril
-
Fedi Nuril Bongkar Jejak Digital Rudi Susanto: Dulu Diduga Buzzer, Kini Jadi Stafsus Menkomdigi
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Hamish Daud Ogah Bongkar Alasan Digugat Cerai Raisa: Itu Antara Kami Saja
-
Bantah Jadi Pelakor, Violentina Kaif Istri Andrew Andika Sentil Tengku Dewi Suka Buka Aib Orang
-
Adly Fairuz Dicap Cowok Redflag, Dugaan Penyebab Digugat Cerai Angbeen Rishi Terendus
-
Cerita Jennifer Bachdim Diselamatkan Damkar, Ada Apa?
-
5 Konten Terpopuler Nessie Judge, Kini Viral Karena Kontroversi Junko Furuta
-
18 Bulan Berpisah, Kejutan Prajurit TNI Ini Bikin Anak-anaknya Nangis Histeris
-
Viral! Detik-detik Tim Rescue Damkar Turun ke Sungai Demi Evakuasi ODGJ yang Terjebak
-
Ivan Gunawan Dikecam gegara Sudah Haji tapi Bongkar Aib Sesama Artis
-
DO EXO Gabung Agensi Penuh Bintang, Siap Genjot Karier Musik hingga Akting
-
Mahasiswa Papua Geram, Viral Video Bongkar Kelakuan Oknum yang Bikin Malu di Perantauan