Suara.com - Band asal Korea Selatan, Wave to Earth bersiap menggelar konser di Jakarta bulan ini. Menjelang acara tersebut, CK Star Entertainment merilis daftar harga tiket konsernya.
Lewat postingan di Instagram, CK Star Entertainment membagi harga tiket menjadi lima kategori.
Kategori termahal ada Annie (VIP 1) dengan harga Rp 2.850.000. Lalu ada Seasons (VIP 2) yang dibanderol Rp 2.150.000.
Kemudian ada Festival yang harga tiketnya dijual Rp 1.350.000.
Untuk tiga kategori ini, para penonton akan menyaksikan performa Wave to Earth dengan posisi standing.
Sedangkan untuk posisi duduk di tribune ada Cat 1 dan Cat 2. Keduanya masing-masing dijual senilai Rp 1.250.000 dan Rp 850 ribu.
"Mari kita rayakan bulan cinta dengan orang yang paling kita cintai - ini adalah musim yang penuh kasih sayang," tulis CK Star Entertainment.
"Wave to Earth kembali ke Jakarta," sambungnya lagi.
Rencananya, konser Wave to Earth akan dihelat di Istora Senayan, Jakarta. Tepatnya pada 13 Februari 2025.
Baca Juga: 6 Konser Musisi Internasional di Indonesia Tahun 2025, Maroon 5 hingga Linkin Park
"Catat tanggalnya dan mari bermain dengan earth," tutur CK Star Entertainment.
Berita Terkait
-
Belum Pernah Terjadi, Adam Levine Minta Dipeluk Penonton di Konser Maroon 5 Jakarta
-
Maroon 5 Konser di JIS, Adam Levine: Senang Sekali Bisa Kembali ke Jakarta
-
Ngefans Berat, 3 Penonton Ini Jauh-Jauh dari Makassar Nonton Maroon 5 di Jakarta
-
Trauma Terjebak Macet di Area JIS, Penonton Ini Ogah Nonton Maroon 5 sampai Habis
-
5 Tips Outfit Nonton Konser, Anti Mati Gaya saat Jakarta 'Diguncang' Maroon 5 sampai NCT 127
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun
-
Alasan Polisi Tetap Periksa CCTV dan Reza Arap di Kasus Kematian Lula Lahfah
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati