Suara.com - Artis Indah Permatasari membagikan video saat bersama ibu mertuanya. Dalam video yang dibagikan, ibu Arie Kriting itu memberi ramuan tradisonal.
Kabarnya, ramuan tersebut sudah digunakan oleh keluarga Arie Kriting selama bertahun-tahun.
"Guys, kalian pernah nggak sih, ibu kalian bikin ramuan hijau tradisional," ujar Indah Permatasari sambil menujukan minuman tradisional tersebut.
Indah mengaku tidak mengetahui persis bahan-bahan apa saja yang digunakan untuk membuat ramuan tersebut.
"Ini mama selalu bikin ramuan hijau tradisional. Aku nggak tahu bahan-bahannya dari apa aja. Jadi Apa aja nih ma?" tanya Indah ke ibu mertuanya.
Pertanyaan tersebut disambut dengan ramah oleh ibu mertuanya dan menjelaskan secara singkat bahan yang digunakan untuk membuat ramuan tersebut.
"Ini terdiri dari 4 daun hijau. dibilang ini beutiful hasilnya menjadi klorofil yang sangat dibutuhkan oleh tubuh untuk sehat jasmani dan rohani," terang ibu Arie Kriting.
Momen bintang film Si Manis Jembatan Ancol itu minum ramuan tersebut sempat jadi sorotan. Awalnya dia ragu meminumnya karena terlihat ada lendir-lendirnya.
Dia juga sempat ragu meminumnya karena sang suami, Arie Kriting mengaku tidak suka.
Baca Juga: Indah Permatasari Ungkap Bagian Tubuh Arie Kriting yang Jadi Favoritnya, Ternyata...
"Sebenarnya rasanya nggak gimana-gimana. Cuma berlendir," setelah mencobanya.
Namun perempuan berdarah Bugis nampak menyukai ramuan buatan mertuanya tersebut. Bahkan dia langsung menghabiskan minuman itu di depan mertuanya.
"Kenapa bang Ari selalu nggak bisa? Aneh banget," sambung Indah.
Momen itu pun langsung direspons oleh beberapa warganet. Banyak yang merasa iri karena Indah Permatasari begitu diratukan oleh ibu mertuanya.
"Mertua yang baik, itu rejeki yang tak ternilai," ungkap warganet.
"Diratukan oleh mertua dan suami. MasyaAllah beruntung sekali kak Indah," sambung warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Indah Permatasari Ungkap Bagian Tubuh Arie Kriting yang Jadi Favoritnya, Ternyata...
-
7 Potret Wedding Anniversary ke-4 Indah Permatasari dan Arie Kriting, Sederhana Tapi Penuh Makna
-
Komika Abdur Bawa Mobil Sport, Dicurigai Ari Kriting dan Mamat: Baru Pulang Antar Donasi Tiba-Tiba...
-
Lihat Bocoran Pelatih Baru Timnas Indonesia Pengganti Shin Tae-yong, Arie Kriting Seakan Ragu
-
Arie Kriting Curigai Cara PSSI Memecat Shin Tae Yong: Pengalihan Isu Kasus Apa Ya?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Film Horor Psikologis Return to Silent Hill Tayang di Indonesia Mulai 28 Januari 2026
-
Nikah Besok, Intip Perjalanan Cinta Ranty Maria dan Rayn Wijaya
-
Sinopsis Setan Alas! Pemenang Best Film JAFF 2023, Akhirnya Tayang di Bioskop
-
Kondisi Inul Daratista Drop Usai Pulang dari Korea, Pingsan di Kamar Mandi Hingga Masuk UGD
-
Dipisahkan Maut, Ini 7 Kenangan Perjalanan Cinta Reza Arap dan Lula Lahfah
-
Tujuh Tahun Menunggu, Setannya Cuan Jadi Panggung Terakhir Babe Cabita
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
Siap-Siap! 6 Film MGM Pictures Paling Dinanti Tahun 2026
-
4 Tanda Kepergian Lula Lahfah Disebut Meninggal dalam Kondisi Baik
-
Virgoun Restui Ahmad Dhani dengan Inara Rusli: Aku Sih Yes