Suara.com - Carat Station Jakarta hadir untuk memanjakan penggemar Seventeen. Pop up ini diselenggarakan di PIM 3, Jakarta Selatan hingga Minggu, 9 Februari 2025.
Menariknya, Carat Station yang digelar untuk menyambut konser Seventeen yang digelar hari ini, dibuka gratis untuk umum.
Meski begitu, ada tata cara yang tetap harus dilakukan Carat, fans Seventeen untuk bisa masuk.
Melansir Spotify sebagai penyelenggara, Carat harus registrasi online melalui Loket(dot)com. Pendaftaran ini dilakukan sehari sebelum kunjungan.
Sebagai catatan, semua pengguna Spotify free dan premium tidak dipungut biaya saat registrasi tiket online.
Nantinya, mereka akan mendapat kode unik yang digunakan satu kali. Satu kali registrasi, hanya untuk satu kali kunjungan.
Namun bagi pemegang Spotify Premium, akan ada zona di mana ia bisa melakukan photo booth.
Tapi buat mereka pengguna Spotify free juga jangan khawatir, sebab mereka juga masih bisa menikmati fasilitas lain di pop up Carat Station Jakarta.
Tim Suara.com berkesempatan untuk menikmati pop up Carat Station Jakarta. Tentunya para fans akan dimanjakan dengan berbagai hal menarik.
Baca Juga: Konser Seventeen Dihelat Besok, Tengok Serunya Jelajahi Spotify CARAT Station Jakarta
Dimulai saat masuk ke area exhibition, Carat akan disambut dengan kaca beserta ukuran foto Seventeen yang berukuran besar.
Menariknya, fans bukan hanya mengabadikan momen lewat foto, tapi juga rekaman video.
Beralih ke sisi lain, pengalaman seru lainnya adalah simulasi tiket. Namun bukan tiket yang didapat, tapi gantungan kunci bertuliskan nama member Seventeen.
Berita Terkait
-
Konser Seventeen Dihelat Besok, Tengok Serunya Jelajahi Spotify CARAT Station Jakarta
-
Digelar Hari Ini, Promotor Ungkap Aturan Nonton Konser Seventeen di JIS
-
Simak Rundown Konser Seventeen di JIS
-
Intip Penghasilan SEVENTEEN yang Bikin Fans Antri Tiket Konser
-
Antrean Tukar Tiket Konser Seventeen Kacau, Promotor Rilis Pernyataan Resmi
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah