Suara.com - Jalan panjang telah dilalui Ari Bias sebelum menggugat Agnez Mo terkait penggunaan lagunya tanpa izin. Dalam obrolannya dengan Anji di YouTube sekitar setahun lalu, Ari mengaku sudah lebih dulu mencoba berkomunikasi dengan Agnez.
"Saya sudah menghubungi langsung manajemen artisnya, dalam hal ini kakaknya itu kan," ujar Ari Bias dikutip Jumat (7/2/2025).
Komunikasi yang disampaikan Ari kepada manajer Agnez dipastikan sama sekali dalam situasi yang hangat. Cara ini juga disampaikan Ari kepada semuanya penyanyi yang membawakan lagu ciptaannya.
"Saya hubungi baik-baik, seperti saya bilang ke KD (Kris Dayanti) dan semua (penyanyi), dengan bahasa yang sangat halus," katanya.
Hanya saja, usaha Ari tak membuahkan hasil. Sikap manajemen Agnez tak jelas ketika disinggung terkait royalti.
"Setelah saya sampaikan seperti itu, mereka tanya sistemnya seperti apa, saya jelaskan. Cuma sebatas itu aja, saya lihat ambigu, nggak ada jawaban oke atau nggak," ungkap Ari Bias.
Ari belum menyerah. Ia lantas minta bantuan Ahmad Dhani untuk menghubungi Agnez dan minta kejelasan. Alih-alih disambut baik, jawaban Agnez malah dinilai meremehkan.
Hingga akhirnya, Ari putuskan untuk membawa persoalan ini ke ranah hukum dengan melayangkan gugatan perdata ke pengadilan.
Sikap dingin Agnez ini berbeda dari Kris Dayanti dan Reza Artamevia yang juga membawakan lagu ciptaan Ari Bias. Menurut Ari, KD, biasanya langsung menghubunginya jika mau membawakan lagunya.
Baca Juga: Rieke Roslan Sentil Empati dalam Sengketa Royalti Agnez Mo Vs Ari Bias
"Dia langsung hubungi saya," kata Ari Bias.
Reza Artamevia juga punya sikap yang sama seperti KD. Hanya saja, Reza memang terbilang jarang membawakan lagu ciptaannya.
Berita Terkait
-
Musisi Terbagi Dua Kubu di Kisruh Agnez Mo vs Ari Bias, Pandji Pragiwaksono Ibaratkan Film Avengers Civil War
-
Mengintip Kekayaan Ahmad Dhani di LHKPN, Ngaku Sempat Ingatkan Agnez Mo Bayar Royalti
-
Muncul di Tengah Panasnya Konflik Royalti Lagu, Agnez Mo Singgung Orang Narsis
-
Ameena Anak Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Rilis Lagu Baru, Intip Perbedaan Reaksi Kris Dayanti dan Ashanty
-
Jejak Karier Anji Manji, Bongkar Sisi Gelap Industri Musik Indonesia di Tengah Konflik Royalti
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Tangis Ibu Syifa Hadju Pecah saat El Rumi Lamar Putrinya
-
Chiki Fawzi Beberkan Alasan Aktivis Indonesia 'Dipinggirkan' dari Misi Kemanusiaan ke Gaza
-
11 Pemeran Film Comic 8 Revolution: Santet K4bin3t, Indro Warkop Gaet Agen-agen Baru
-
Dulu Banyak yang Antre, Jesselyn MasterChef Indonesia Umumkan Restorannya Ditutup
-
Potret Perayaan Gender Reveal Anak Steffi Zamora, Dihadiri Syifa Hadju hingga Mikha Tambayong
-
Batal Ikut Kapal ke Gaza, Chiki Fawzi: Kalau Aku Ditangkap Israel, Ayah Rasanya Kayak Apa?
-
Dapat Ujian Bertubi-tubi, Ashanty Terharu Dapat Antrian Haji 2026: Ternyata Ini Hadiahnya
-
Dilaporkan Mantan Karyawan, Ashanty Banjir Dukungan dan Siap Gugat Balik dengan Tiga Pasal
-
Bak di Negeri Dongeng, 7 Momen Romantis El Rumi Lamar Syifa Hadju di Lembah Swiss
-
Maxime Bouttier Bahas Jarak Usia 10 Tahun dengan Istri, Luna Maya Insecure Jadi Nenek-nenek?