Suara.com - STRO dan SAS FILM mempersembahkan series baru tentang perselingkuhan berjudul Hati Ketiga. Di sini, Fendy Chow didapuk sebagai pemeran utama bernama Regan.
Regan dikenal sebagai suami dari Olivia, yang karakternya dimainkan oleh Hanisah Halim. Mereka merupakan suami istri yang rumah tangganya baru terjalin setahun.
Dalam keterangannya, Fendy Chow mengaku sangat tertantang menjadi sosok suami tukang selingkuh.
"Peran saya dalam series Hati Ketiga ini sangat menantang," kata Fendy Chow dalam surel yang diterima Suara.com baru-baru ini.
"Saya harus menggambarkan seorang suami yang terlihat baik-baik saja, yang mencintai keluarganya tetapi memiliki sisi gelap yang tidak diketahui banyak orang," sambungnya lagi.
Nantinya, Regan bakal main serong dengan Renata yang diperankan Adelia Rasya.
Harris Nizam selaku sutradara menyebut bahwa Hati Ketiga menawarkan jalan cerita yang penuh emosi serta alur yang tak terduga.
"Pada setiap episodenya kami ingin membawa penonton merasakan setiap detik ketegangan dan emosi yang dialami oleh karakter-karakter dalam cerita, dengan alur yang tak terduga dan karakter yang kuat," jelas Harris Nizam.
Menurutnya, series ini akan meninggalkan kesan yang mendalam.
Baca Juga: Dibintangi Yu Xin Tian, Ini Sinopsis Drama China 'Bound at First Sight'
"Kami yakin series ini akan meninggalkan kesan mendalam bagi penontonnya," ungkapnya.
Seperti diketahui, series Hati Ketiga bercerita tentang Olivia yang curiga dengan gerak-gerik suaminya, Regan.
Regan yang punya bisnis di Bandung sering bolak-balik ke sana. Sampai akhirnya Olivia diam-diam pergi ke Bandung untuk menyelidiki Regan.
Dari sanalah, dia menemukan fakta tak terduga. Dia akhirnya tahu bahwa Regan mengkhianati dirinya dengan Renata.
Series Hati Ketiga sendiri terdiri enam episode dan bisa disaksikan di aplikasi STRO sejak 5 Maret 2025.
Berita Terkait
-
Sinopsis Laut Tengah, Film yang Mendadak Viral Gegara Dialog Popo Siroyo
-
Trauma Film Perdanya Tuai Hujatan, Fuji Mulai Latihan Akting dengan Ahlinya
-
Fakta Menarik Film Ne Zha 2, Animasi Terlaris Sepanjang Masa Lampaui Inside Out 2
-
Sinopsis Film The Materialists, Dibintangi Dakota Johnson dan Chris Evans
-
Sinopsis 5 Film Peraih Oscar yang Kini Tayang di KlikFilm, The Substance Salah Satunya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Viral Ibu Ini Jual Emas Koleksinya 23 Tahun Lalu, Beli Rp41 Juta Kini Dijual Rp927 Juta
-
Sentuhan Folk dan Sastra: Judika Hidupkan Puisi Melinda E Lewat Single 'Terpikat Pada Cinta'
-
Profil Shandy Logay, Kreator Konten Lakukan Child Grooming Berkedok Konten Kini Dipenjara
-
Lomon Jadikan Son Heung Min dan Zlatan Ibrahimovic sebagai Inspirasi di Drakor No Tail To Tell
-
Program Ramadan SCTV 2026: Sajian Religi Ikonik hingga Aksi Berbagi Baim Wong
-
Jangan Tonton Film Surat untuk Masa Mudaku Tanpa Persiapan, Ini Alasannya
-
Review Send Help: Ketika Bos Berkuasa Dipaksa Tunduk di Alam Liar, Sadis tapi Menghibur
-
Meriam Bellina Minta Calon Penonton Jangan Tertipu Trailer Titip Bunda di Surga-Mu
-
Final Score Malam Ini: Ketika Dave Bautista Hidupkan Kembali Formula Die Hard di Stadion Sepak Bola
-
Wajib Tonton Titip Bunda di Surga-Mu, Drama Keluarga Lintas Generasi yang Kuras Air Mata