Suara.com - Tangisan dan celetukan anak kedua Baim Wong dan Paula Verhoeven, Kenzo, lagi jadi sorotan netizen.
Di dalam video tersebut, Kenzo menangis meminta Paula tak mendatanginya karena khawatir ibunya itu dimarahi oleh sang ayah.
"Mamah jangan di sini, nanti papah marah. Nanti mamah dimarahin papah," ucap Kenzo sambil menangis pada video yang diunggah Paula Verhoeven, Jumat (7/3/2024).
Tak hanya sekali, Kenzo juga langsung menangis dan menyurun Paula Verhoeven pulang ketika menghampirinya lagi.
"Mamah pulang," ujar Kenzo sambil menangis.
Tangisan anak kedua Baim Wong tersebut langsung menjadi sorotan. Netizen menduga hal itu yang membuat Paula Verhoeven dijauhi anaknya.
Tak sedikit pula yang menilai sikap cuek anaknya setiap kali bertemu Paula Verhoeven adalah caranya melindungi sang ibu agar tak dimarahi oleh ayahnya.
"Pantesan selama ini saya lihat story IG-nya Paula setiap Kiano ketemu ibunya, seperti ketakutan beda kalau Kenzo yang selalu excited, mungkin ini jawabannya," kata @khamsi**.
"Berarti selama ini kita lihat Kiano kayak cuek sama Paula, mungkin dia takut bapaknya marah kalau dia dekat akrab sama Paula mungkin ya," kata @ginaherma***.
Baca Juga: Dokter Oky Pratama Bantah Ikut Menikmati Hasil Pemerasan Nikita Mirzani: Duit Saya Lebih dari Cukup
"Mereka menjaga Paula agak tidak dimarahin papahnya, makanya mereka menjauh," kata @anna**.
Berita Terkait
-
Imbas Curhatan Paula Verhoeven Dijauhi Anak-anaknya, Baim Wong Panen Hujatan
-
Pilu Tangisan Anak Baim Wong Saat Didatangi Paula Verhoeven: Mama Jangan di Sini, Nanti Papa Marah
-
Sikap Kiano dan Kenzo Berubah Jadi Trauma, Paula Verhoeven Pasrah dengan Keputusan Pengadilan
-
Hati Paula Verhoeven Hancur Setiap Kiano dan Kenzo Ketakutan Didekati: Mama Tersayat-sayat
-
Lagi Puasa, Sidang Cerai Baim Wong dan Paula Verhoeven Tetap Berlangsung Panas
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah