Suara.com - Citra seorang Tasyi Athasyia lagi dipertaruhkan. Kontroversi mengulas bika ambon Ci Mehong mulai mereda, video Tasyi di masa lalu kembali bikin heboh.
Video tersebut memperlihatkan Tasyi tengah mengulas mi instan Indomie varian mi Aceh.
Sayangnya, cara Tasyi mengulas produk tersebut memantik kekecewaan dari penggemar produk mi tersebut. Kembaran dari Tasya Farasya ini menggunakan komparasi yang mengejutkan.
Pertama, Tasyi menyebut bila rasanya bak tomat yang busuk. Kemudian saos yang digunakan ibarat saos kalajengking.
Publik pun dibuat marah oleh ulasan yang lawas tersebut. Ditambah lagi, Indomie bukan produk mi instan kacangan dan telah digemari sejak lama.
Melalui penelusuran Suara.com pada Senin (10/3/2025), Indomie adalah produk yang telah dirilis sejak tahun 1970-an. Perusahaan yang memproduksinya kini dimiliki oleh Salim Group.
Bila berbicara soal Salim Group, tokoh yang cukup familiar adalah Axton Salim. Axton Salim adalah 'bos Indomie' dari generasi ketiga.
Privilese yang dimiliki oleh seorang Axton Salim tidak diragukan lagi. Namun kehidupannya justru jauh dari sorotan publik.
Namun tetap saja, Axton Salim adalah seorang konglomerat. Kekayaannya mencapai angka 7,5 miliar USD atau setara dengan Rp114 triliun berdasarkan data 2023.
Baca Juga: Berapa Biaya Sekolah Kuliner? Tasyi Athasyia Banggakan Pendidikan saat Balas Netizen
Selain itu, ayahnya yang bernama Anthony Salim pernah menduduki nomor lima sebagai orang terkaya di Indonesia menurut Forbes, keluaran 2020 lalu.
Berbeda dari Axton Salim, total pasti dari kekayaan bersih dari Tasyi Athasyia tidak diketahui. Namun sumber kekayannya terlacak dari bisniis, endorsement, dan YouTube.
Untuk YouTube, Tasyi Athasyia kurang beruntung. Penghasilannya di kanal tersebut menurun.
Pada 2024, Tasyi meraup uang yang fantastis hanya dari YouTube. Per tahun, Tasyi diprediksi bisa menghasilkan uang Rp81 miliar hanya dari YouTube.
Namun per Februari 2025, angka tersebut terpantau menurun. Dilansir dari Social Blade, pendapatannya di YouTube per tahun berada di angka Rp4 miliar.
Dari angka ini saja, bila dibandingkan dengan kekayaan Axton pada 2023 lalu, memberikan hasil yang begitu jauh. Kekayaan Tasyi hanya 0,0003 persen dari sang bos Indomie yang produknya diulas negatif.
Berita Terkait
-
Sumber Penghasilan Nicky Tirta, Buka Free Endorsement Usai Saling Sindir dengan Tasyi Athasyia
-
Viral Tasyi Review Buruk Indomie, Ini Hukum Mencela Makanan dalam Islam
-
Dianggap Tak Kompeten, Riwayat Ulasan Kontroversi Tasyi Athasyia Viral
-
Usai Kontroversi Ulas Makanan, Video Lama Tasyi Athasyia Sebut Wangi Cushion Shella Saukia Mirip Dior Tuai Perdebatan
-
Usai Disindir Nicky Tirta, Tasyi Athasyia Klaim Tak Menjatuhkan UMKM Demi Keuntungan Pribadi
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH