Suara.com - Penyanyi dangdut Inul Daratista memastikan tahun ini tak akan mudik lebaran ke kampung halaman.
Inul Daratista memilih tetap di Jakarta saat lebaran karena ada job tak yang tak bisa ditinggalkan.
"Kayaknya Ramadan kali ini aku nggak mudik," ungkap Inul saat ditemui awak media belum lama ini.
Meski tak mudik, Inul justru membeli mobil mewah yang harganya digadang-gadang lebih dari Rp1 miliar.
Penampakan mobil mewah Inul dipamerkan di Instagram. Di foto, ia bersama berpose di depan mobil yang sudah dipasang pita.
"Masya Allah tabarakallah. Terbaik memang," tulis Inul memulai keterangan di fotonya tersebut.
Inul mengaku suka dengan kendaraan baru miliknya ini karena bodi.
"Bodynya sexy, cakep, dan nyaman buat aku kerja," ungkap Inul.
Unggahan Inul ini direspons warganet. Banyak memuji keberhasilan Inul di panggung hiburan sehingga bisa beli mobil lagi.
Baca Juga: Sindir Tarawih Kilat, Inul Daratista Bagikan Bacaan Merdu Syekh Sudais
"MashaAllah tabarakallah. Allahhummasholliallashayiddinnamuhammad. Keren bunda, sehat selalu dan Panjang umurnya Guruku @inul.d," ungkap salah satu warganet.
"Masya Allah semoga berkah bunda. Rezekinya nular ke keluarga saya," ungkap warganet lainnya.
"Ciyeeeee mobil baru bunda @inul.d. Ditunggu traktirannya ya bun," tulis warganet lainnya.
Ada juga warganet yang sedikit mengkritik pilihan warna seorang Inul Daratista.
"Mewah warna putih atau hitam sebenarnya Bun. Kalau warna millenium ini kurang wah Bun," tulisnya.
Inul pun langsung merespons unggahan komentar tersebut. Dia mengaku memilih warna tersebut karena sebelumnya sudah merasakan dengan warna-warna tersebut.
Berita Terkait
-
Sindir Tarawih Kilat, Inul Daratista Bagikan Bacaan Merdu Syekh Sudais
-
Inul Daratista Umumkan Tempat Karaokenya Ditutup, Ada Apa?
-
Sampai Berkaca-kaca, Detik-Detik Inul Daratista Berhasil Cium Kabah
-
Selain Beri Gaji di Atas UMR Jakarta, Inul Daratista Juga Kasih Hadiah Umrah ke ART
-
Sopir Taksi Ini Ketiban Durian Runtuh, Dapat Uang Tip Gede dari Inul Daratista
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk