Suara.com - Isu Baim Wong mengidap gangguan mental berupa Narcissistic Personality Disorder (NPD) kian santer dibicarakan publik.
Berdasarkan pantauan, isu Baim Wong menderita NPD ini mencuat akibat jejak digital proses perceraiannya dengan Paula Verhoeven.
Di samping jejak digital proses perceraian, konten YouTube prank juga disebut-sebut menjadi bukti Baim Wong mengidap NPD.
Pasalnya, Baim Wong dicurigai acap kali berbahagia membuat konten prank yang menyudutkan dan merugikan Paula Verhoeven.
Salah satu riwayat konten prank yang viral kembali dalah momen Baim Wong menjahili Paula Verhoeven dengan menyantap makanan pedas.
"Momen Paula di-prank Baim, dikasih keripik pedas," bunyi keterangan yang disertakan akun @foryuupdate.
Alih-alih bersimpati saat Paula Verhoeven menderita kepedasan, Baim Wong malah tertawa-tawa ngakak konten prank-nya berhasil dieksekusi.
"Banyak yang bilang Baim NPD," sambung keterangan tersebut, dilansir pada Rabu (12/3/2025).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen mencurigai sikap Baim Wong yang gemar menge-prank istrinya ini sebagai bentuk NPD.
Baca Juga: Baim Wong Tuding Paula Verhoeven Manipulatif, Malah Kena Serangan Balik dan Dicap Jago Akting
"Dia gak nyadar kalo dia udah nyiksa orang dengan berdalih 'prank'," tulis seorang netizen.
"Kayaknya dia bahagia liat orang-orang sekitar menderita," kata netizen lain.
"Gak ada yang pengin bawa dia ke psikiater apa, ya? Ngeri kali dia sama istrinya begitu. Belum yang nyuruh istrinya prank ke kantor polisi, belum yang didorong sampai jatoh," tutur netizen yang lainnya.
Sebagai tambahan informasi, Baim Wong membela diri dari tuduhan mempengaruhi anak-anak agar enggan bertemu Paula Verhoeven.
"saya dibilang KDRT, saya membesarkan anak supaya takut sama ibunya. Saya bingung kadang," ujar Baim Wong dalam sidang lanjutan di PA Jakarta Selatan pada Rabu (12/3/2025).
Baim Wong menegaksn, dirinya tidak sejahat yang disangkakan publik mempengaruhi anak-anaknya agar menjauhi Paula Verhoeven.
Berita Terkait
-
Momen Paula Verhoeven Suapi Anaknya di Mobil, Ekspresi Kiano Jadi Sorotan
-
Baim Wong Berencana Jenguk Nikita Mirzani di Penjara
-
Pengacara Baim Wong: Perselingkuhan Paula Verhoeven Terbukti Sah di Persidangan
-
Kini Blak-blakan Masalah Rumah Tangga, Baim Wong: Semua Dukung Paula, Nggak Adil
-
Baim Wong Tuding Paula Verhoeven Manipulatif, Malah Kena Serangan Balik dan Dicap Jago Akting
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans