"Terima kasih bestie sudah mengajak aku berbagi kebaikan," kata Jennifer Coppen.
Sebelum kolaborasi konten berbagi sembako, Aisar Khaled sempat mengunjungi DD's Kin Tiew, restoran milik mertua Jennifer Coppen.
Momen ini sempat jadi sorotan karena terjadi bersamaan dengan Fuji yang sedang buka puasa dengan Verrell Bramasta.
Kedatangan Aisar Khaled ke Bali langsung disambut hangat oleh keluarga Jennifer Coppen.
Aisar terlihat akrab dengan Yaya, ibunda mendiang Dali Wassink. Pria kelahiran tahun 2000 itu juga sangat dekat dengan Kamari.
Keakraban mereka juga bisa disaksikan di unggahan YouTube Jennifer Coppen dua bulan lalu.
Saat itu, ibu satu anak ini menemani Aisar Khaled yang seharian jadi turis di Bali.
Mereka terlihat sangat kompak. Interaksi keduanya bahkan tidak canggung saat ngobrol atau mencoba wahana permainan bareng.
Meskipun mereka baru pertama kalinya ngonten bareng, keduanya sudah terlihat nyambung seperti bestie.
Baca Juga: Dihujat Fans Fuji, Karakter Asli Aisar Khaled Diungkap Miliarder Indonesia
Memang tak sedikit warganet yang baper dan kerap menjodoh-jodohkan Jennifer Coppen dan Aisar Khaled.
Meski demikian, Aisar baru-baru ini menuliskan caption, "keluarga di Bali" di video bareng Kamari dan Jennifer Coppen seolah ingin menegaskan hubungan keduanya.
Di sisi lain, Jennifer Coppen pernah bilang kalau dirinya masih berduka atas kepergian suaminya, Dali Wassink pada 18 Juli 2024 lalu.
"Sebenarnya sampai sekarang enggak let it go sih, Kak. Aku kalau boleh jujur, I am mentally not okay sampai sekarang," ujar Jennifer Coppen di kanal YouTube Denny Sumargo yang diunggah pada 7 Februari 2025 lalu.
Jennifer Coppen kerap merasa kayak orang linglung dan mengaku sering mendapat serangan panik.
Perasan gelisah dan ketakutan juga kerap menghantui Jennifer Coppen, terutama soal putri semata wayangnya, Kamari Sky Wassink.
Berita Terkait
-
Respons Tak Ramah Aisar Khaled ke Haters Disorot: Keluar Sifat Aslinya
-
Manglingi Berhijab saat Ketemu Aisar Khaled, Jennifer Coppen Disebut Mirip Lolly Cafe
-
8 Momen Jennifer Coppen dan Aisar Khaled saat Fuji bareng Verrell Bramasta
-
Apa Arti Nama Kamari? Akhirnya Dibocorkan Jennifer Coppen
-
Tak Pernah Senggol Fuji Lagi, Postingan Aisar Khaled saat Ramadan Disorot: Dakwah Kamu Keren
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah