Suara.com - Selang dua bulan usai berkolaborasi konten, Aisar Khaled kembali dipertemukan dengan Jennifer Coppen dan keluarganya di Bali.
Pada pertemuan kali ini, Aisar Khaled dan Jennifer Coppen berkolaborasi konten berupa kegiatan amal berbagi sembako jelang berbuka puasa.
Dalam rangka menyesuaikan tema Ramadan 1446 H, Jennifer Coppen tampil dalam busana tertutup. Dia tampak memakai hijab, gamis, dan celana panjang.
Di sisi lain, Aisar Khaled terlihat mengenakan busana bertemakan smart casual berupa kemeja lengan pendek dan celana chino.
Di sepanjang konten, Aisar Khaled bahu-membahu dengan Jennifer Coppen membagikan sembako kepada warga di jalan. Mereka juga sesekali memberi uang kepada anak-anak.
"Momen Jennifer Coppen bikin konten bareng Aisar Khaled," tulis akun @rumpi_gosip, dilansir pada Senin (17/3/2025).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen mengaku salah fokus dengan penampilan Jennifer Coppen.
"Kayak bocil mau buka bersama di Masjid," tulis seorang netizen.
"Ya ampun, itu si Jen? Gue kira emak-emak jualan takjil pinggir jalan," ucap netizen lain.
Baca Juga: Tak Pernah Senggol Fuji Lagi, Postingan Aisar Khaled saat Ramadan Disorot: Dakwah Kamu Keren
Sementara itu, sebagian netizen lain menilai Jennifer Coppen mirik dengan kerabat Mayang Lucyana Fitri, owner Lolly Cafe alias Lolly Unyu, ketika tampil dalam balutan busana hijab.
"Jadi kayak Lolly Cafe," kata netizen lain. "Persis Lolly Cafe," ujar netizen yang lainnya.
Sebagai tambahan informasi, Aisar Khaled pertama kali menjalin interaksi dengan Jennifer Coppen adalah pada saat berlibur awal 2025 di Bali.
Setelah tayang, kolaborasi konten Jennifer Coppen dengan Aisar Khalid mendapat sambutan hangat dari sejumlah kalangan warganet.
Sebagian kalangan warganet menjodoh-jodohkan mereka karena anaggapan adanya kecocokan antara Aisar Khaled dan Jennifer Coppen sebagai pasangan.
Hal ini semakin diperkuat oleh interaksi hangat mereka di media sosial, yang sering kali memicu spekulasi tentang hubungan mereka.
Berita Terkait
-
8 Momen Jennifer Coppen dan Aisar Khaled saat Fuji bareng Verrell Bramasta
-
Main di Gurun Pasir Dubai, Outfit Mayang Kini Disebut Tiru Jennifer Coppen
-
Apa Arti Nama Kamari? Akhirnya Dibocorkan Jennifer Coppen
-
5 Potret Rumah Keluarga Aisar Khaled, Dicap Sultan Tapi Lebih Sederhana Ketimbang Fuji?
-
Tak Pernah Senggol Fuji Lagi, Postingan Aisar Khaled saat Ramadan Disorot: Dakwah Kamu Keren
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Fakta Menarik Comic 8 Revolution: Santet K4bin3T, Siap Tayang Natal 2025
-
Sinopsis Love Me: Drakor Debut Dahyun TWICE, Seo Hyun Jin Bakal Jadi Dokter
-
Review Film Keadilan: Cerita Solid, Eksekusi Setengah Matang
-
Terbang Jauh ke Pedalaman Asmat, Cinta Laura Soroti Ketimpangan Pendidikan di Indonesia Timur
-
Cuma di TikTok Bisa Lihat Cinta Laura Tak Serius
-
Alasan Syifa Hadju Jarang Pakai Cincin Tunangan dari El Rumi, Ternyata Karena Takut Hal Ini
-
Perbaiki Kesehatan Mental, Jennifer Coppen Mau Hijrah ke Eropa
-
Selamat, Alyssa Daguise Umumkan Hamil Anak Al Ghazali
-
Debut Album Nanda Prima Dibidani Roby Geisha, Singel Gacoan Angkat Tema Psyco Romantic
-
AMI Awards 2025: Lagu Daerah Bukan Sekadar Niche, tapi Kualitas