Suara.com - Venna Melinda kembali membongkar hubungan putranya, Verrell Bramasta dengan Fuji yang tengah menjadi sorotan publik.
Menurut Venna Melinda, anak sulungnya itu tergolong jarang sekali mengenalkan perempuan ke keluarga besar.
Mantan istri Ferry Irawan ini tak menampik Verrell Bramasta pernah mengenalkan Natasha Wilona ketika mereka masih berpacaran.
Namun setelah Natasha Wilona, tak ada lagi perempuan yang dikenalkan kecuali Fuji.
Ibu tiga anak ini mengungkap hal tersebut ketika diundang Bella Sofie untuk live TikTok jualan produk skincare-nya.
"Jarang ngenalin orang sih, yang terakhir dikenalin itu kan Wilona. Setelah itu nggak ada, baru ini doang," ujar Venna Melinda ketika live TikTok bareng Bellaa Sofie dilansir dari TikTok @sridewi.asmarani, Senin (24/3/2025).
Venna Melinda pun terkejut ketika pertama kali Verrell Bramasta ingin mengenalkannya dengan Fuji.
"Makanya aku juga kaget, sebenarnya yang kaget orangtua kali ya," katanya.
Bella Sofie lantas meminta Venna Melinda untuk merayu anak sulungnya datang ke live TikTok-nya.
Baca Juga: Kabar Terbaru Lolly Anak Nikita Mirzani, Pulang Tapi Ibu Dan Mantan Kekasihnya Dipenjara
Namun, Venna Melinda justru menyarankan Bella Sofie menyuruh Fuji untuk merayu anaknya menjadi bintang tamu live TikTok-nya.
"Bun, bun bujuk dong bun (undang)," ujar Bella Sofie.
"Yang bisa bujuk kayaknya Fuji deh," ujar Venna Melinda.
Bella Sofie lantas penasaran dengan rencana Verrell Bramasta dan Fuji kedepannya setelah kenalan dengan keluarga.
Venna Melinda mengaku belum tahu soal rencana Verrell Bramasta mendekati anak bungsu Haji Faisal tersebut.
Venna Melinda tak menampik anak sulungnya memang sudah ingin menikah, terlebih sudah memiliki rumah dan mempersiapkan kamar untuk calon anak-anaknya.
Berita Terkait
-
Venna Melinda Lebih Pilih Fuji, Natasha Wilona Mendadak Unggah Foto Siraman
-
Sering Dijadikan Tandingan Fuji, Mayang Adik Vanessa Angel Bela Diri: Selera Orang Beda-Beda
-
Fuji Kian Lengket dengan Verrell Bramasta, Venna Melinda Kegirangan Beri Tanda Cinta
-
Sengaja Dirahasiakan, Venna Melinda Malah Bongkar Momen Fuji dan Verrell Bramasta Ngabuburit Bareng
-
Berharap Verrell Bramasta Segera Nikah, Ibu Venna Melinda Tak Sabar Jadi Nenek Fuji
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Hamish Daud Minta Maaf ke Sabrina Alatas Gara-Gara Terseret Isu Perceraian
-
Ahmad Sahroni Bangga Ijazahnya yang Jelek Ditemukan Penjarah: Bagus Ijazahnya Asli
-
Tiada Maaf, Na Daehoon Resmi Ajukan Cerai Talak Terhadap Jule
-
Viral Selebgram Makassar Panik Mobilnya Digembok karena Parkir Sembarangan, Endingnya Bikin Adem
-
Perankan Dono Warkop DKI, Sosok dan Watak Desta Dibandingkan dengan Sang Legenda
-
Terjawab Aturan Hamish Daud dan Raisa soal Anak dan Harta Gana-gini usai Sepakat Cerai
-
Detik-Detik Miss Universe 2025 Ricuh: Miss Meksiko Disebut 'Bodoh', Para Finalis Kompak Walk Out
-
Curhat Pilu Hamish Daud, Baru Keluar Rumah Sakit Selepas Operasi Langsung Dihantam Isu Selingkuh
-
3 Puteri Indonesia Siap Harumkan Nama Bangsa di Ajang Kecantikan Internasional
-
Cerai, Hamish Daud Sebut Hubungannya dengan Raisa Baik-Baik Saja: Dia Best Friend Saya