Melalui pernikahan tersebut, pasangan ini dikaruniai dua anak laki-laki, yaitu Kiano Tiger Wong dan Kenzo Eldrago Wong.
Kiano Tiger Wong lahir pada 27 Desember 2019 lalu. Sementara adik tercinta, Kenzo Eldrago Wong lahir pada 9 Oktober 2021.
Mulanya, pasangan ini dikenal sebagai pasangan yang harmonis dan kerap membuat konten bersama.
Hingga muncul rumor bahwa rumah tangga mereka mulai retak ketika Paula Verhoeven tidak lagi tinggal di rumah yang sama dengan Baim Wong.
Lalu pada 8 Oktober 2024, Baim Wong sebagai suami memilih mengajukan gugatan cerai kepada Paula Verhoeven ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Perceraian dua figur publik ini dibilang dramatis, dengan adanya isu perselingkuhan yang dilakukan Paula Verhoeven.
Isu yang dibongkar oleh Baim Wong tersebut justru memunculkan dukungan publik untuk Paula Verhoeven.
Sisi lain, usai diduga memilih tinggal di rumah yang berbeda dari rumah ketika menikah, Baim membawa kabar baik di Instagram.
Terkini, dipantau Suara.com, Baim kembali ke rumah lamanya tersebut.
Baca Juga: Paula Verhoeven Minta Maaf Pada Anaknya: Mamah Tahu Adik Bingung, Tapi Mamah Selalu Ada
"Selametan rumah saya," tulis Baim Wong di Instagram.
Diakui bahwa Baim sudah meninggalkan rumah tersebut lebih dari satu tahun.
Untuk suasana yang baru, Baim pun mengubah beberapa bagian dari rumahnya.
"Ga kerasa, satu tahun saya sudah ninggalin rumah ini. Ganti layout sedikit untuk dapetin suasana baru," ungkap Baim Wong.
Kemudian, ayah dua anak ini meminta doa atas rumah lamanya yang ditinggali kembali ini.
"Mari saling mendoakan untuk kebaikan, sekarang masih suasana lebaran," lanjutnya.
Berita Terkait
-
Paula Verhoeven Ungkap Ciri-Ciri Orang Bersifat Narsistik, Diduga Sindir Baim Wong
-
Sama-sama Dapat Kiriman dari Prabowo, Isi Hampers Baim Wong dan Melaney Ricardo Dicurigai Tertukar
-
Mulai Ikhlas Diceraikan Baim Wong, Paula Verhoeven Akui Sekarang Lebih Tenang
-
Tak Sampai 2 Jam Bertemu Anak Saat Lebaran, Paula Verhoeven Bilang Begini
-
Cara Baim Wong Dagang Smartphone Kena Tegur Lagi, Warganet Sampai Bawa-Bawa Pasal
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Nikah Besok, Intip Perjalanan Cinta Ranty Maria dan Rayn Wijaya
-
Sinopsis Setan Alas! Pemenang Best Film JAFF 2023, Akhirnya Tayang di Bioskop
-
Kondisi Inul Daratista Drop Usai Pulang dari Korea, Pingsan di Kamar Mandi Hingga Masuk UGD
-
Dipisahkan Maut, Ini 7 Kenangan Perjalanan Cinta Reza Arap dan Lula Lahfah
-
Tujuh Tahun Menunggu, Setannya Cuan Jadi Panggung Terakhir Babe Cabita
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
Siap-Siap! 6 Film MGM Pictures Paling Dinanti Tahun 2026
-
4 Tanda Kepergian Lula Lahfah Disebut Meninggal dalam Kondisi Baik
-
Virgoun Restui Ahmad Dhani dengan Inara Rusli: Aku Sih Yes
-
Pesan Terakhir Lula Lahfah ke Jennifer Coppen Terungkap, Titip Doa untuk Laura Anna