“Ada yang bilang kalau teman-teman @nikitamirzanimawardi_172 ninggalin dia dan gak besuk Niki di Polda,” kata Zack Raj.
Sahabat Nikita itu mengatakan bahwa ia dan sahabat lainnya sering menjenguk Nikita yang tengah berada di Polda.
Namun mereka memilih tidak berkoar-koar dan memilih untuk menyimpannya dan tidak menjadikannya konsumsi publik.
“Kita semua sering jenguk dan gak perlu koar-koar, gak butuh hal itu semua. Sudah ada bagian dan porsinya sendiri-sendiri,” lanjutnya.
Zack Raj lalu menyinggung sesorang yang masih membutuhkan validasi hingga keuntungan di media sosial.
“Yang doyan kamera siapa, yang butuh pengakuan publik siapa? apalagi yang masih butuh market online,” sindir Zack.
“Apa lagi kalau Niki bentar lagi keluar serta bebas gimana, siap jantungnya, macan keluar,” katanya melanjutkan.
Pria yang berprofesi sebagai arsitek itu juga meminta netizen agar bertanya langsung ke Lucinta Luna yang selama ini disebut rajin menjenguk Nikita Mirzani selama dipenjara.
“Coba tanya @lucintaluna_manjalita yang juga mondar-mandir dan ada buanyak manusia yang gak usah disebut, yang jelas manusia ya bukan siluman,” ujarnya.
Baca Juga: Kronologi Vadel Badjideh 'Pecat' Razman Arif Nasution, Berapa Tarifnya?
Pembelaan Fitri Salhuteru
Sementara itu Fitri Salhuteru melalui Story terbarunya mengaku bahwa ia justru mengetahui dari dr. Oky bahwa banyak sahabat yang meninggalkan Nikita Mirzani.
“Saya tidak akan mengatakan itu kalau tidak ada yang memberitahukan ke saya,” kata Fitri Salhuteru.
“Kenapa saya tahu hanya Oky yang mengurus NM sampai saat ini, ya dari Oky. Saya tanya ‘Siapa yang membesuk (Nikita). Tidak ada, hanya dia yang membesuk,” kata Fitri.
Seperti diketahui saat ini Nikita Mirzani masih mendekam dipenjara usai resmi dijadikan tersangka atas kasus dugaan pemerasan terhadap dr. Reza Gladys.
Kontributor : Rizka Utami
Berita Terkait
-
Saran Kuasa Hukum Dokter Oky Pratama untuk Ridwan Kamil: Cuekin Saja
-
Bertemu di Persidangan Isa Zega, Fitri Salhuteru Minta dr Oky Pratama Tak Tinggalkan Nikita Mirzani
-
Fitri Salhuteru Disebut Akun Fans Nikita Mirzani Ketua Geng yang Ikut Sidang Isa Zega
-
Nongol di Sidang Isa Zega untuk Beri Dukungan, Sikap Fitri Salhuteru Jadi Omongan
-
Nikita Mirzani Dirindukan Sekaligus Didoakan Mendekam di Dalam Penjara
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki