Tapi bukannya dilaporkan, Lisa Mariana mendapat tawaran uang tutup mulut dari orang yang diduga suruhan Atalia Praratya.
"Dari tim Bu love, ada WA (WhatsApp) ke saya, memaksa saya memberi kesaksian bahwa bahwasanya saya berhalusinasi, dan dia menawarkan sejumlah Rp2,5 miliar," kata Lisa Mariana.
Uang Rp 500 juta diberikan di awal, sementara sisanya, Rp 2 miliar dibayar secara cash usai pernyataan tersebut dibuat.
"Rp500 juta di awal, Rp2 miliar, setelah saya buat pernyataan tersebut di media sosial," kata Lisa Mariana.
Uang tutup mulut ini sebenarnya bukan kali pertama dirasakan. Sebelumnya ia mengklaim dari pihak Ridwan Kamil melakukan hal serupa.
"Ancaman itu ada dua kali. Satu ajudannya telpon saya. Kamu mau angka berapa, katanya. Sebut aja angkanya. Kasian RK katanya gitu," kata Lisa Mariana.
Tapi Lisa Mariana menolak permintaan tersebut. "Saya menolak. Karena itu kan jejak digital," katanya.
Lisa Mariana bahkan masih menyimpan penawaran tersebut sebagai bukti semisal nantinya diperlukan.
Baca Juga: Klarifikasi Elly Sugigi yang Mengaku Tahu Hubungan Ridwan Kamil dan Lisa Mariana Sejak Lama
Berita Terkait
-
Ridwan Kamil Benarkan Akun Instagram Diretas: Saya Tidak Posting Apa Pun
-
Ngaku Akun Instagram Diretas, Ridwan Kamil: Saya Tidak Bertanggung Jawab...
-
Benarkan Akun @ridwankamil Diretas, RK Tegaskan Tak Bertanggung Jawab Atas Unggahan di Instagram
-
Alasan Lisa Mariana Mau Dipacari Ridwan Kamil: Saya Nggak Punya Sosok Bapak
-
Lisa Mariana Bongkar Reaksi Ridwan Kamil saat Tau Dirinya Hamil: 5 Menit Lagi Akang Telpon Ya..
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji
-
Surat Cinta Jerome Polin untuk Mendiang Ayah
-
Siapa Sabrina Alatas? Sosok Chef Muda Mirip Raisa, Diduga Selingkuhan Hamish Daud
-
Isak Tangis Istri Ungkap Kronologi Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia
-
Mengenal Clot, Gumpalan Darah Mematikan yang Renggut Nyawa Ayah Jerome Polin