Menjelang pernikahan yang dinantikan, Luna Maya mengambil jeda untuk menikmati momen penuh kebahagiaan bersama sahabat baiknya.
Seperti diketahui saat ini, Luna Maya sedang sibuk mempersiapkan pernikahannya dengan sang kekasih, Maxime Bouttier.
Di tengah padatnya agenda persiapan pernikahannya itu, Luna Maya meluangkan waktu untuk liburan ke Shanghai, Tiongkok. Girls trip yang dilakukan beberapa sahabat perempuannya ini ramai diduga akan jadi momen bridal shower Luna Maya.
Dan ternyata dugaan netizen benar adanya. Sebab di sela liburan seru mereka, Luna Maya mendapat kejutan bridal shower dari para sahabat.
Momen bridal shower itu pun langsung menjadi sorotan karena dirayakan intimate di penthouse mewah yang Luna Maya tempati selama berada di Shanghai.
Yuk, intip deretan momen spesial bridal shower Luna Maya jelang pernikahannya dengan Maxime Bouttier.
1. Awalnya Girls Trip Biasa
Sekilas, liburan tersebut tampak seperti girl trip santai yang diisi dengan jalan-jalan dan kulineran. Momen liburan mereka pun terlihat begitu seru dan asyik layaknya liburan biasa untuk melepas penat.
Namun di balik itu, sahabat-sahabat Luna ternyata telah menyiapkan kejutan manis yang sama sekali tak ia duga.
Baca Juga: Maxime Bouttier Antusias Jadi Perampok di Film Gundik
2. Spill Soal Bridal Shower
Salah satu sahabat Luna Maya yang turut serta dalam perjalanan tersebut adalah Millane Fernandez. Kehadiran Millane ikut menambah keseruan dalam momen-momen spesial itu, apalagi saat makan bersama ia sempat menyinggung soal dugaan liburan mereka untuk bridal shower.
Namun, Millane tidak langsung mengungkap soal kejutan itu dan malah menunjukkan momen saat mereka semua asyik makan bersama.
3. Bridal Shower Istimewa
Para sahabat rupanya benar-benar mempersiapkan kejutan bridal shower untuk Luna Maya dengan matang. Sehingga Luna benar-benar terharu dan tak bisa menyembunyikan rasa bahagianya.
Apalagi bridal shower ini digelar di salah satu hotel mewah di Shanghai, yaitu Bulgari Hotel Shanghai.
Berita Terkait
-
Usai Menikah, Luna Maya Minta Maxime Bouttier Pindah ke Amerika
-
Undangan Pernikahan dengan Maxime Bouttier Bocor, Luna Maya Ungkap Dampak Buruknya
-
Najwa Shihab Syok Lihat Ukuran Berlian di Cincin Tunangan Luna Maya: Wow, Gede Banget!
-
Maxime Bouttier dan Luna Maya Segera Menikah, Prilly Latuconsina Curhat Dapat Undangan
-
3 Artis Cantik Dekat Banget Sama Ariel Noah, Kini Dikabarkan Pacaran dengan Wulan Guritno
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Ojeknya Pernah Dipesan, Pengemudi Ojol Bongkar Sifat Asli Manohara
-
Lula Lahfah Ungkap Keinginan Sederhana Sebelum Meninggal
-
Willie Salim Klarifikasi Tudingan Giveaway Settingan: Aku Tidak Pernah Berniat
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Menikah Besok, Intip Jadwal Live Streamingnya
-
Betrand Peto Diisukan Diusir Sarwendah, Jordi Onsu Semprot Penyebar Hoaks: Bohong!
-
Konten Promosi Whip Pink Tuai Kritik, Brand Tahu Kalau Disalahgunakan?
-
Diungkit soal Masa Lalu dengan Wendy Walters, Reza Arap Janji Perjuangkan Nama Baik Lula Lahfah
-
Curhat Pilu Lula Lahfah ke Keanu Agl Sehari Sebelum Meninggal Dunia: Gue Takut Banget
-
Dispatch Ungkap Rahasia Cha Eun Woo Hindari Pajak Rp230 Miliar, Semua Anggota Keluarga Terlibat
-
Nyesek! Keanu Agl Bongkar Rencana Bareng Lula Lahfah Bulan Depan