Saat ditanya terkait kemungkinan dihujat lagi oleh publik karena peran pelakornya, Davina mengaku tidak terlalu ambil pusing.
"Kalau ada yang kesel, berarti aktingku berhasil. Aku enggak terlalu fokus ke sana. Ini bagian dari pekerjaan sebagai aktor," katanya menandaskan.
Sinopsis Film Dendam Malam Kelam
Film Dendam Malam Kelam merupakan adaptasi dari film Spanyol berjudul The Body, yang bergenre misteri dan thriller.
Melalui trailer berdurasi 2 menit 4 detik, Dendam Malam Kelam memperlihatkan kisah penuh teka-teki, rasa trauma, dan dendam yang belum usai.
Poster film Dendam Malam Kelam menampilkan sosok mayat dalam kantung jenazah. Seolah ingin memperlihatkan misteri yang tersembunyi di balik kematian.
Dendam Malam Kelam sendiri menceritakan kisah cinta antara Jefri dan Sarah, pasangan yang berselingkuh yang berusaha menyusun alibi setelah membunuh Sofia, istri sah Jefri. Situasi pun memburuk ketika jenazah Sofia hilang dari kamar mayat.
Di sisi lain, Arya Pradana, seorang penyidik kepolisian juga mati-matian mengungkap kebenaran. Sementara itu, kehidupan Jefri yang dikenal manipulatif mulai mengalami serangkaian teror.
Lantas, benarkah Sofia telah bangkit kembali untuk menuntut balas dendam terhadap pembunuhnya?
Kontributor : Anistya Yustika
Baca Juga: 7 Fakta Film Dendam Malam Kelam, Arya Saloka dan Davina Karamoy Selingkuh
Berita Terkait
-
7 Fakta Film Dendam Malam Kelam, Arya Saloka dan Davina Karamoy Selingkuh
-
Lari Terbirit-birit Saat Ditemui Wartawan, Adab Arya Saloka Jadi Gunjingan
-
Ditanya Perceraiannya dengan Putri Anne, Arya Saloka Ngibrit
-
Diceraikan 4 Tahun Kemudian, Putri Anne Curhat Rela Arya Saloka Ciuman dengan Perempuan Lain
-
Gugat Cerai Putri Anne, Arya Saloka Unggah Ceramah Hanan Attaki Tentang Takdir Allah
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Besaran Gaji Ahmad Sahroni, Eko Patrio, dan Nafa Urbah yang Hilang Usai Dinonaktifkan
-
Lolos dari Sanksi Kode Etik, Adies Kadir Dapat Peringatan Keras dari MKD Sebelum Kembali Ngantor
-
Ahmad Sahroni Dihukum 6 Bulan Nonaktif dari DPR, Pernyataannya Dianggap Tak Bijak
-
Bedu Tetap Transfer Rp50 Juta per Bulan ke Mantan Istri Meski Sudah Cerai, Buat Apa Saja?
-
Akun IG-nya Sempat Diblokir, Rachel Vennya Pamer Sudah Kembali Saling Follow dengan Deddy Corbuzier
-
Cerai dan Nafkahi Anak Rp 50 Juta, Bedu Pilih Hidup Sederhana di Kontrakan
-
DPD Keluhkan Ruangan Sempit, Purbaya Balas Santai: Mau Pindah ke IKN Duluan? Silakan Pak
-
Bukan Rencana Awal, Once Mekel Ungkap Alasan Haru Pilih TPU Tanah Kusir Jadi Makam Mertua
-
Habib Jafar Akui Beda Sikap saat Onad dan Coki Pardede Kena Kasus Narkoba: Adil Bukan Berarti Sama
-
Tak Banyak Bicara, Mertua Once Mekel Ternyata Pernah Ngeband Bareng Ahmad Albar