Suara.com - Ririn Dwi Ariyanti tengah menjadi sorotan terkait kasus yang menjerat sang kekasih, Jonathan Frizzy alias Ijonk.
Sosok mantan suami Ririn Dwi Ariyanti lantas dicari tahu. Sebab Ririn digosipkan meninggalkan sang mantan suami demi Ijonk yang juga memilih bercerai.
Siapa mantan suami Ririn Dwi Ariyanti? Simak ulasan selengkapnya berikut ini.
1. Gosip Ririn Dwi Ariyanti dan Jonathan Frizzy Selingkuh
Ririn Dwi Ariyanti diduga sebagai sosok selingkuhan Jonathan Frizzy yang dipanggil Dhena Devanka dengan sebutan 'Mbak Cilok'.
Dhena seakan memelesetkan kata 'cinlok' (cinta lokasi) menjadi cilok, merujuk kepada Ririn yang menjadi lawan main Ijonk di beberapa sinetron.
Tuduhan selingkuh dengan Ririn Dwi Ariyanti dibantah tegas oleh Ijonk meski Dhena ngotot.
Namun yang cukup mengejutkan, gugatan cerai Dhena Devanka dan Ririn Dwi Ariyanti sama-sama dilayangkan pada akhir Agustus 2021.
Setelah sama-sama resmi bercerai, barulah Ririn Dwi Ariyanti dan Jonathan Frizzy go public soal hubungan mereka.
2. Mantan Suami Ririn Dwi Ariyanti
Ririn Dwi Ariyanti melepas masa lajangnya pada 2010 dengan menikahi duda anak satu, Aldi Bragi. Ririn menikah di usia 25 tahun.
Baca Juga: 2 Rekan Artis Jonathan Frizzy Ditangkap di Makassar
Aldi Bragi merupakan mantan suami Ikke Nurjanah. Mereka menikah pada 1998 dan bercerai sembilan tahun kemudian.
Kala itu nama Virnie Ismail yang tengah naik daun melalui "Extravaganza" disebut-sebut sebagai orang ketiga.
Namun Virnie Ismail membantah dan mengungkap hubungannya dengan Aldi Bragi hanya karena bermain di sinetron yang sama.
Aldi Bragi sempat menjalin hubungan dengan Terry Putri setelah bercerai, tetapi hanya berlangsung singkat.
Pada akhirnya Aldi Bragi menikahi Ririn Dwi Ariyanti yang 15 tahun lebih muda darinya.
Dari pernikahan dengan Ikke Nurjanah, Aldi Bragi dikaruniai seorang putri yang diberi nama Siti Adira Kania.
Berita Terkait
-
Respons Ririn Dwi Ariyanti usai Jonathan Frizzy Beri Kode Gelar Pernikahan
-
Ririn Dwi Ariyanti Senyam-senyum Ditanya Rencana Nikah Usai Jonathan Frizzy Bebas Penjara
-
Komentar Benny Simanjuntak usai Jonathan Frizzy Divonis 8 Bulan Tak Terduga!
-
Aktor Jonathan Frizzy Divonis 8 Bulan Penjara Akibat Kasus Peredaran Obat Keras Berjenis Etomidate
-
Usai Divonis 8 Bulan Penjara, Jonathan Frizzy Beri Kode Gelar Acara Bahagia
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
Terkini
-
Sakit Tak Kunjung Sembuh, Fahmi Bo Akhirnya Temukan Sumber Masalah Kesehatannya
-
Fedi Nuril 'Serang' Pihak yang Anggap Soeharto Pahlawan, Warganet Ungkit Undang-Undang
-
Gus Elham Yahya Minta Maaf Usai Videonya Cium Anak Kecil Viral, Akui Khilaf
-
Once Mekel Soroti Sengketa Royalti Lagu, Hak Pencipta dan Publik Harus Seimbang
-
Sal Priadi Singgung Etika Pencantuman Nama Artis di Line Up Acara Musik
-
Nafsu Makan Kembali Menggila, Fahmi Bo Kini Punya Satu 'PR Besar' Usai Operasi
-
Klarifikasi Sarwendah Soal Bayi Tabung Bikin Heboh, Ternyata Ini Keunggulan IVF
-
Miris! Vina Panduwinata Ungkap Pencipta Lirik 'Burung Camar' Tak Pernah Dapat Royalti
-
Gabungkan 5 Seni Bela Diri, Jefri Nichol Kewalahan Lawan Elang El Gibran di Pertaruhan The Series 3
-
Kaki Bengkak Tertabrak Troli Saat Syuting Pertaruhan 3, Maudy Effrosina Malah Ketagihan Genre Aksi