Suara.com - Bersamaan dengan keputusan untuk melepas hijab, Olla Ramlan menyinggung peran dari orang tua.
Melalui Instagram, Olla tidak hanya memberikan pesan kepada Ayahnya, namun juga sang Ibunda.
Spesial kepada sang Ayah, Olla Ramlan mengutarakan rasa rindu.
Bersama foto lawasnya dengan sang Ayah, Olla turut mendoakan kepergian orang tuanya tersebut sejak beberapa tahun yang lalu.
"Aku merindukanmu. Al fatihah," tulis Olla Ramlan.
Olla juga menuliskan pesan spesial yang dikemas di antara tanda petik.
Pesan tersebut diduga ditujukan untuk mereka yang kerap memberikan kritikan dan cacian kepada Olla Ramlan.
Ibu dari Sean Mikael Alexander tersebut menegaskan bila mereka tidak tahu soal perjuangan apa yang sebenarnya dijalani oleh Olla.
"Kamu hanya melihat apa yang kuperlihatkan kepadamu. Kamu tidak melihat perjuangan yang kujalani dalam diam," tulis Olla Ramlan bersama unggahan foto Ayahnya.
Baca Juga: Momen Luna Maya Komentari Baju Olla Ramlan Viral, Melaney Ricardo Cari Tamu yang Merekamnya
Selain sang Ayah, ibunda tercinta juga mendapatkan pesan yang spesial dari Olla Ramlan.
Melalui unggahan yang berbeda, Olla mengapresiasi dukungan yang selalu diberikan oleh perempuan yang melahirkannya tersebut.
Meski tersesat, Olla menyebut bila sang Ibunda selalu berada di sisinya.
"Tapi seberapa pun Olla merasa tersesat atau terjatuh, Olla tahu Mama akan selalu ada, mendukung, dan percaya pada Olla, bahkan saat Olla sendiri kesulitan untuk percaya pada diri sendiri," tulis Olla Ramlan.
Seperti unggahan mengenai ayah tercinta, Olla juga membagikan foto kenangan dengan ibunya.
Lantas, siapa sebenarnya ayah dan ibu Olla Ramlan ini? Simak silsilah selengkapnya dalam rangkuman oleh Suara.com di bawah ini.
Berita Terkait
-
Singgung Penyesalan di Tengah Dugaan Lepas Hijab, Olla Ramlan Minta Maaf pada Ibunya
-
Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
-
Diduga Lepas Kerudung, Ingat Lagi Alasan Olla Ramlan Berhijab 6 Tahun Lalu yang Menyentuh
-
Singgung Kebesaran Tuhan, Dewi Sandra Diminta Bantu Olla Ramlan yang Diduga Mau Lepas Hijab
-
Ternyata Olla Ramlan Juga Bawa Gandengan Baru di Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun
-
Manohara Umumkan Putus dari Kristian Hansen, Ungkap Adanya Orang Ketiga
-
Ustaz Felix Siauw Ungkap Kekecewaan ke Pandji Pragiwaksono Gara-gara Bahas Tambang
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan