Lebih lanjut, A memberikan penjelasan dasar tentang siapa yang berhak diundang untuk hadir dalam acara Festival Film Cannes 2025.
Acara tersebut disebutkn hanya diperuntukkan para pemain film, yang mana bukan sembarang pemain film yang diundang secara resmi di sana.
"Cannes Film Festival hanya untuk pemain film. Pemain film yang diundang pun bukan pemain film sembarangan alias ecek-ecek," tulis A dalam curhatannya.
Hanya saja, ada satu hal yang bisa diupayakan bila ingin tampil di karpet merah Festival Film Cannes, yaitu dengan membeli tiket.
"Siapapun bisa jalan di karpet merah kalau beli tiketnya," tandasnya lagi.
Sebagai pentutup, A menyoroti skandal masuknya 'Ayam Geprek' ke ajang Paris Fashion Week dan membandingkannya dengan apa yang terjadi pada Syahrini di Festival Film Cannes.
"Ini semacam Ayam Geprek yang masuk Paris Fashion Week yang ramai beberapa waktu lalu. Ada agen tertentu yang bikin acara sendiri seolah-olah yang beli tiket diundang ke Festival Film Cannes," tutup A.
Tiket Festival Film Cannes
Tentu saja Festival Film Cannes menawarkan tiket untuk siapapun yang ingin dan datang menonton film yang dihadirkan di sana.
Baca Juga: Foto Bareng Reino Barack di Cannes, Syahrini Diduga Pinjam Tas Mantan Istri Bung Karno untuk Mejeng
Namun apakah hal yang sama juga terjadi bagi mereka yang ingin melenggang dan memamerkan penampilan di karpet merah?
Seorang influencer bernama Anupriya Kapur membuka kedok dari para influencer yang diduga membeli tiket demi bisa tampil di atas karpet merah.
Dikabarkan bahwa tiket yang ditawarkan mulai dari Rp155 juta hingga Rp230 juta.
Lantas, apakah Syahrini adalah satu di antara influencer tersebut? Yang membeli dan memamerkan penampilan di atas karpet merah Cannes?
Tag
Berita Terkait
-
Hadiri Cannes 2025, Elvira Devinamira Aktris Indonesia Masuk Nominasi Best Actress
-
Sosok Profesional di Balik Penampilan Cetar Syahrini di Cannes 2025
-
Kenakan Berlian Rp 35 Miliar, Syahrini Malah Dibilang Mirip Ibu-Ibu Pengajian
-
Feni Rose Tanggapi Pidato Bahasa Inggris Syahrini: Jangan Marah Sama Aku Yah
-
Raline Shah Jadi Saksi, Syahrini Akui Edit Foto Demi Terlihat Cantik
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
Manohara Blak-blakan Sengaja Putus Kontak dengan Ibu: Saya Berulang Kali Dimanipulasi
-
Aib Hamili Perempuan Mencuat, Anrez Adelio Anggap Wajar Suka DM Cewek Random
-
Manohara Minta Media Berhenti Gunakan Label "Mantan Istri" Pangeran Kelantan
-
Rain Dikritik Usai Ngambek Gegara Penonton Singapura Tak Antusias
-
Rutin Datangi Makam Epy Kusnandar, Karina Ranau Malah Dibanding-bandingkan dengan Istri Gary Iskak
-
Akhirnya Muncul usai Dituding Hamili Icel, Anrez Adelio: Aku Tahu Perbuatanku Salah
-
Idap Asma, Diding Boneng Ungkap Dampak Ekstrem Syuting Film Horor
-
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka atas Laporan Dokter Detektif, Panggilan Pertama Mangkir
-
Setelah Diwakili Pengacara, Giliran Anrez Adelio yang Klarifikasi soal Kasus Kehamilan Icel
-
Batal Pensiun Dini, Andhara Early Kembali ke Dunia Hiburan karena Alasan Ekonomi