Suara.com - Kedekatan Jennifer Coppen dengan pesepak bola Timnas Indonesia Justin Hubner sudah didengar keluarga mendiang suami Jennifer Coppen, Dali Wassink.
Bahkan, ibunda Dali Wassink, Yaya Wassink mendukung menantunya tersebut untuk move on dari putranya yang meninggal karena kecelakaan di Jalan Sunset Road, Bali tersebut.
Perempuan yang karib disapa Yaya memberikan tanggapan soal kabar Jennfier Coppen yang kini diisukan dekat dengan Justin Hubner.
Yaya menyebut bahwa dirinya mendukung Jennifer Coppen yang kini mencoba melanjutkan hidupnya dengan move on.
Nenek Kamari Wassink itu mencoba rela dan berpikir realistis karena sang putra telah pergi untuk selamanya.
"Kalian mau Jennifer pergi ke London bareng Papa Dali? Kalian ingin Jennifer makan malam dengan Papa Dali? Itu tidak mungkin," kata Yaya dalam TikTok @yayakamari1.
Yaya menyebut bahwa Jennifer Coppen harus bisa move on dan mencoba untuk bisa melanjutkan kehidupannya meski masih menyimpan rasa sedih atas kepergian Dali.
Yaya tak memungkiri bahwa dirinya masih amat sedih dan terpukul setelah Dali meninggal dunia.
Namun kini keduanya pun saling menguatkan.
Baca Juga: Berapa Gaji Justin Hubner? Masih Kalah Jauh dari Endorse Jennifer Coppen
Yaya juga tidak ingin melihat Jennifer terus larut dalam kesedihannya.
Ia ingin Jennifer Coppen kembali bangkit dan memiliki kehidupan baru yang bisa membuatnya bahagia.
"Meski kesedihan masih ada dalam hatinya, ia harus tetap hidup. Begitu juga dengan Yaya. Tidak ada yang paling sedih dan terpukul karena kepergian Dali selain seorang ibu," kata Yaya.
"Aku tidak mau melihat Jennifer menangis terus, tidak bisa menjalankan bisnis, tidak bisa move on, tidak punya kehidupan, tidak bahagia. Lebih baik mati saja kalau begitu,"lanjutnya.
Yaya meyakini, meski Jennifer Coppen sudah diisukan dekat dengan beberapa pria, di hatinya sosok Dali tak akan pernah hilang.
Dan Yaya yakin, Jennifer tak akan melupakan Dali, ayah dari Kamari.
"Kamu harus tetap menjalani hidup dengan cara yang positif. Kamu tidak harus melupakannya, tetapi tetap harus melanjutkan hidup," tutup Yaya.
Permasalahan dengan Adik Ipar
Setelah Jennifer Coppen memberikan penjelasan perihal kondisi hubungan dengan adik Dali Wassink, Zoe. Yaya ikut bicara perihal permasalahan tersebut.
Yaya mengaku tahu semua yang sedang jadi pembicaraan publik.
Bahkan menurutnya perselisihan yang terjadi antara Jennifer Coppen dan Zoe adalah hal yang wajar.
Yaya yang paling memahami kondisi kedua putrinya, Jennifer Coppen dan Zoe.
"Zoe dan Jennifer bertengkar adalah hal wajar dan biasa terjadi. Kami layaknya keluarga lain" kata Yaya dikutip pada Kamis (22/5/2025).
Ia juga menyoroti komentar netizen soal kedekatan Jennifer Coppen dengan pemain Timnas Indonesia Justin Hubner.
Ia pun menegaskan tahu tentang kepergian Jenifer Coppen ke London.
"Jennifer move on terlalu cepat. Jennifer pergi ke London dengan Justin," ucap Yaya sambil tertawa.
"Kalian mau Jennifer pergi ke London bareng Papa Dali? Kalian ingin Jennifer makan malam dengan Papa Dali? Itu tidak mungkin," lanjutnya.
Yaya mengingatkan pada netizen untuk tidak memaksa Jennifer Coppen.
Sebagai ibu, dia melihat bagaimana perjuangan Jennifer Coppen tetap bertahan setelah Dali Wassink meninggal pada 18 Juli 2024.
Ia berharap agar netizen bisa menerima kepergian putranya, Dali Wassink dengan lapang dada.
"Aku tidak memperbolehkan kalian untuk terlalu berlebihan mencintai Dali," tutupnya.
Sebagaimana diketahui suami artis peran Jennifer Coppen, Yitta Dali Wassink meninggal dunia akibat kecelakaan pada Kamis (18/7/2024) pagi.
Jennifer dan Dali menikah pada 10 Oktober 2023 dan telah dikaruniai seorang anak bernama Kamari.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah
-
Review Film Papa Zola: The Movie, Ketika Sosok Ayah Jadi Pahlawan di Dunia Game