Kebahagiaan tengah menyelimuti Mawar AFI. Perempuan yang pernah jadi juara tiga ajang pencarian bakat AFI 1 ini baru saja dilamar oleh kekasihnya, Kevin Wazeng.
Mawar yang sebelumnya disorot karena bongkar perselingkuhan suaminya itu kini sepertinya sudah siap melepas status janda.
Potret Mawar AFI dilamar kekasih yang diunggah ke Instagram langsung jadi sorotan. Pasalnya dari potret yang diunggah itu, Mawar terlihat sangat bahagia.
Selain itu, momen lamaran Mawar AFI itu pun terlihat sangat romantis.
Setelah dilamar, sepertinya Mawar dan Kevin Wazeng segera menikah. Artinya mereka berdua akana melepas masa janda dan duda. Yuk, intip deretan potret Mawar AFI dilamar kekasihnya lewat acara yang romantis berikut.
1. Mawar AFI Dilamar
Mawar AFI dan Kevin Wazeng sebelumnya go public atas hubungan mereka pada maret 2025.
Tak lama setelahnya, kini Mawar AFI kembali membuat netizen terkejut dengan perkembangan hubungannya.
Pasalnya, hanya setelah beberapa bulan usai ungkap hubungan Mawar AFI kii dilamar oleh Kevin Wazeng.
2. Bahagia
Setelah mengalami pahitnya perceraian dan diselingkuhi, Mawar AFI kini akhirnya merasakan kebahagiaan. Setelah bertemu dengan Kevin Wazeng, Mawar AFI kembali mendapatkan kebahagiaan.
Baca Juga: Mawar AFI Tunjukkan Kedekatan Pacar Baru dengan Putrinya, Mantan Suami Kena Sentil
Bisa dilihat wajah Mawar AFI berseri-seri karena baru saja dilamar dengan lamaran yang manis dan romantis oleh sang kekasih.
3. Semakin Cantik
Lewat deretan potret yang Mawar AFI unggah di akun Instagram miliknya, banyak yang salah fokus dengan penampilannya. Pasalnya, Mawar AFI terlihat semakin cantik memesona.
Mawar yang memakai dress one shoulder warna hitam tampak memesona. Raut kebahagiaan pun terpancar dari senyum manisnya saat menatap ke arah kamera.
4. Ketampanan Kevin Wazeng Bikin Salfok
Sama halnya dengan Mawar AFI yang terlihat semakin cantik, Kevin Wazeng pun memiliki wajah yang tampan rupawan. Penampilan Kevin Wazeng yang rapi dengan kemeja dan rambut klimis bikin salfok.
Pesona cowok matang satu ini memang nggak kaleng-kaleng. Tak heran kalau Mawar AFI dibuat jatuh cinta dan bersedia menerima lamarannya.
5. Romantis
Sama-sama pernah gagal dalam pernikahan dan menyandang status janda dan duda tapi Mawar dan Kevin rupanya memiliki gaya pacaran yang romantis. Hal itu terlihat jelas ketika Kevin Wazeng melamar Mawar AFI.
Berita Terkait
-
Apa Agama Mawar AFI? Ngaku Dibaptis sejak 2006, Tapi Umrah Tahun 2022
-
Profil Kevin Wazeng Calon Suami Mawar AFI, Seorang Perawat di Amerika Serikat
-
Ogah Dibilang Ikut-ikutan, Mawar AFI Sesumbar Habiskan Rp200 Juta untuk Oplas Hidung
-
9 Artis Jalani Operasi Plastik di Korea Selatan, Terbaru Mahalini dan Rizky Febian
-
5 Selebriti Berpolemik dengan ART Pribadi, Terkini Denise Chariesta
Terpopuler
- 23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 Oktober: Klaim 16 Ribu Gems dan Pemain 110-113
- Jepang Berencana Keluar dari AFC, Timnas Indonesia Bakal Ikuti Jejaknya?
- Here We Go! Peter Bosz: Saya Mau Jadi Pelatih Timnas yang Pernah Dilatih Kluivert
- Daftar HP Xiaomi yang Terima Update HyperOS 3 di Oktober 2025, Lengkap Redmi dan POCO
- Sosok Timothy Anugerah, Mahasiswa Unud yang Meninggal Dunia dan Kisahnya Jadi Korban Bullying
Pilihan
-
Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-23 Ketiban Sial!
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
Terkini
-
Selalu Taat Bayar Pajak Tapi Jalan di Subang Masih Rusak, Sule Geram: Gimana Ini?
-
Babak Baru Kasus Ridwan Kamil, Lisa Mariana Diperiksa Bareskrim Hari Ini Sebagai Tersangka
-
Bocoran Pendapatan Film Agak Laen Bikin Melongo, Oki Rengga: Kami Taat Pajak!
-
Giorgino Abraham Terbuka Soal Hubungan Beda Agama dengan Yasmin Napper
-
Terapkan Tahun Yobel, Mongol Stres Maafkan Sosok yang Bikin Hartanya Rp53 Miliar Ludes
-
Pengakuan Michelle Ziudith yang 'Langganan' Pacaran Beda Agama, Akui Cinta Tak Bisa Memilih
-
Dipaksa Netizen Operasi Bariatrik Biar Kurus, Thalita Curtis Geram: Bayarin!
-
Shinta Bachir dari Layar Kaca ke Panggung Festival, Jelajahi Bakat Multitalenta yang Tak Terbatas
-
7 Momen Trailer What's Up with Secretary Kim? Chemistry Adipati Dolken-Mawar De Jongh Juara!
-
Rahasia Sukses Ana Marlia: Totalitas Peran, Adaptasi, dan Inspirasi dari Yatti Surachman