Suara.com - Sejumlah film Indonesia dengan berbagai genre akan tayang di Netflix bulan Juni 2025 ini.
Film Indonesia yang akan tayang di Netflix Juni 2025 ini pun tak diperankan oleh Reza Rahadian, sesuai dengan promosi film lokal yang sedang digalakkan oleh platform streaming film tersebut.
Seperti yang diketahui, baru-baru ini Netflix Indonesia dan Reza Rahadian bekerjasama menciptakan playlist koleksi film Indonesia yang tak ada sang aktor lagi.
Berikut inilah, beberapa film Indonesia yang tanpa Reza Rahadian akan tayang di Netflix pada Juni 2025.
1. Sebelum 7 Hari
Sebelum 7 Hari adalah film hasil karya AAwi Suryadi yang akan tayang di Netflix pada 5 Juni 2025 nanti.
Film yang diperankan oleh Agla Artalidia ini menceritakan soal kejadian horor yang menimpa keluarganya ketika memerankan tokoh Tari, seorang ibu yang memiliki dua orang anak yakni Bian (Anantya Kirana) dan Hanif (Sultan Hamonangan).
Tari mengalami kehidupan masa kecil yang tidak baik karena perlakuan kasar dari ibunya, Anggun (Fanny Ghassani).
Saat Anggun meninggal dunia, Tari mengajak kedua anaknya melayat dan menginap di rumah ibunya.
Baca Juga: Lesti Kejora Disomasi Yoni Dores, Iis Dahlia: Itu Mah TV yang Tanggung Jawab Harusnya
Namun, mereka justru mengalami kejadian buruk karena Anggung dikutuk dan tidak bisa dikuburkan sampai 7 hari tepat Kamis Kliwon.
2. Pengantin Iblis
Film horor Indonesian tanpa Reza Rahadian lainnya yang juga akan tayang pada 5 juni 2025 nanti adalah Pengantin Iblis.
Film yang diperankan oleh Taskya Namya ini diketahui berdasarkan ritual kisah nyata yang terjadi masyarakat.
Taskya Namya sebagai Ranti dalam film tersebut diceritakan menjadi ibu dan istri setia yang memiliki seorang anak terlahir cacat sejak lahir.
Saat anaknya tersebut mengalami kecelakaan fatal hingga membutuhkan biaya pengobatan dan kondisinya tidak mampu, ia pun terpaksa menerima tawaran menjadi pengantin iblis demi menyelamatkan nyawa anaknya.
Berita Terkait
-
6 Series Hollywood yang Tayang di Netflix Bulan Juni, Ada si Legendaris 'Chucky'
-
Netflix Rilis Trailer Squid Game 3, Gi-hun Dihadapkan Permainan Baru Mematikan
-
Dari Novel ke Film: Kisah 3 Bersaudara Nekat Rampok Orangtua di Titip Bunda di Surga-Mu
-
Luna Maya Kembali Jadi Suzzanna di Film Baru, Lawan Mainnya Tuai Pro Kontra
-
Sinopsis Lost in Starlight, Film Animasi Netflix Dibintangi Kim Tae Ri dan Hong Kyung
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Manohara Kembali Buka-bukaan Soal Ibunya, Akui Sering Dibawa ke Dukun Sejak Kecil
-
Hadiri Premier Film Penerbangan Terakhir, Bella Damaika Mantan Selingkuhan Pilot Tuai Hujatan
-
Akui Sempat Malu Main Sinetron Ganteng Ganteng Serigala, Jessica Mila Tuai Kritik
-
Viral Video Mualem Duduk di Pelaminan Bersama Pengusaha Malaysia, Gubernur Aceh Menikah Lagi?
-
Umay Shahab Sampaikan Pesan Haru Usai Prilly Latuconsina Mundur dari Sinemaku Pictures
-
Tengku Zanzabella Soroti Pola Asuh Orang Tua Aurelie Moeremans
-
Segera Menikah, El Rumi Bahas Kemungkinan Syifa Hadju Jadi IRT
-
Dituding Nathalie Holscher Lupakan Adzam, Sule: Dia Cuma Gimik
-
Brooklyn Beckham Bongkar Konflik Keluarga David dan Victoria Beckham Lewat Klarifikasi Panjang
-
Teddy Pardiyana Minta Jatah Warisan Bintang, Sule Kasih Respons Menohok: Kerja!