Suara.com - Jumbo baru saja mengukuhkan gelar sebagai film Indonesia terlaris sepanjang masa.
Menjelang long weekend libur Idul Adha pada 5 Juni 2025, dunia perfilman Indonesia pun diramaikan oleh pertanyaan besar.
Mampukah Jumbo merebut takhta Avengers: Endgame sebagai film terlaris sepanjang masa di Indonesia?
Diketahui, film animasi karya anak bangsa ini berhasil menggeser dominasi KKN di Desa Penari.
Padahal film horor arahan Awi Suryadi tersebut tak pernah lengser selama tiga tahun terakhir, dengan jumlah penonton mencapai 10.061.033 orang.
Pencapaian luar biasa Jumbo memang cukup menakjubkan. Sejak tayang pada 31 Maret 2025, film ini sukses menarik perhatian publik.
Hingga hari ke-65 penayangan, tepatnya pada 4 Juni 2025, jumlah penonton telah mencapai 10.097.481 orang.
Tidak hanya dalam skala nasional, Jumbo juga mencatat rekor sebagai film animasi Asia Tenggara dengan jumlah penonton terbanyak.
Film produksi Visinema Pictures ini bahkan jauh melampaui capaian animasi global seperti Frozen 2 yang berhasil mengumpulkan sekitar 4,6 juta penonton di Indonesia.
Baca Juga: Tembus 10 Juta Penonton, Jumbo Kian Tipis Salip KKN di Desa Penari
Bila melihat grafik pertumbuhan penonton dan respons pasar yang terus positif, peluang Jumbo untuk meraih rekor baru masih sangat terbuka.
Long weekend menjadi kesempatan film arahan Ryan Adriandhy ini untuk kembali mengangkat jumlah penjualan tiket.
Namun, jalan untuk menggulingkan Avengers: Endgame dari tahtanya bukanlah perkara mudah.
Film epik besutan Marvel Studios ini mencatat rekor tak tertandingi saat dirilis pada 24 April 2019.
Di Indonesia saja, Avengers: Endgame berhasil menjual 10.976.338 tiket.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Body Lotion Ukuran Jumbo, Harga Murah di Bawah Rp20 Ribu
-
Honor Pad 10 Resmi Meluncur, Tablet Tipis Usung Snapdragon 7 Gen 3 dan Baterai Jumbo
-
4 Film Indonesia Genre Romantis Tayang di Bioskop Juni 2025, Ada Kisah Cinta Anies
-
Proyek Ambisius Falcon Pictures, Animasi Film Warkop DKI Kartun Dibandingkan dengan Jumbo
-
4 Film Animasi Garapan Falcon Pictures, TerbaruWarkop DKI Kartun danPanji Tengkorak
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Masih SD, Putra Verlita Evelyn Suarakan Isu Pelestarian Satwa dan Lingkungan
-
6 Potret Pertunangan El Rumi dan Syifa Hadju, Elegan Bernuansa Alam
-
7 Momen Haru Pertemuan Meghan Trainor dengan Anaknya yang Lahir dari Ibu Pengganti
-
4 Artis Kehilangan Anak Dalam Kandungan, Terbaru Rizal Armada
-
Bukan Drama Korea Biasa, Ini Alasan Can This Love Be Translated? Menarik Ditonton
-
Tim Iko Uwais Siapkan Aksi Lisa BLACKPINK dan Ma Dong Seok di Extraction: TYGO
-
Sinopsis Senin Harga Naik, Film Keluarga yang Tayang Lebaran 2026
-
Kronik: Sebuah Dokumentasi Batin yang Berani dan Eksperimental dari Serdadu Sam
-
Sinopsis Blades of The Guardian, Jet Li Beraksi Lagi!
-
Sinopsis Steal, Sophie Turner Terjebak dalam Aksi Perampokan Besar yang Menegangkan