Suara.com - Chika Jessica ceritakan awal mula Raffi Ahmad membantu biaya pengobatan ibunya yang harus cuci darah selama 2 tahun lebih.
Chika Jessica mengatakan suami Nagita Slavina itu sebenarnya sudah ingin membantu pengobatan ibunya sejak tahun lalu.
Tawaran itu terjadi di balik layar ketika mereka sedang persiapan syuting bareng, tetapi Chika Jessica menolaknya.
"Mamahku itu kan udah cuci darah dari tahun lalu, jadi udah mau dua tahun lebih," kata Chika Jessica dalam acara Rumpi Trans Tv dilansir dari TikTok @aladdin_simba, Kamis 13 Juni 2025.
"Nah pas mamah cuci darah, Raffi juga sudah tahu. Nah tahun lalu Raffi udah nawarin bantu buat biaya pengobatan mamah," sambungnya lagi.
Saat itu, Chika Jessica mengatakan Raffi Ahmad mengetahui ibunya sedang sakit karena mendengar dari berita dan orang yang sedang memberikan arahan untuk mereka, salah satunya membahas kondisi sang ibu.
"Itu lagi di-briefing, terus dia nanya mamah kenapa. Terus nawarin mau bantu, tapi aku tolak," bebernya.
Kemudian belakangan ini, Chika Jessica mengatakan mereka lagi sedang syuting bareng.
Suami Nagita Slavina itu suka melontarkan candaan yang menyinggung status jomblonya, tetapi juga memuji kebaikannya sebagai anak yang merawat ibunya sakit.
Baca Juga: Aaliyah Massaid Melahirkan Anak Laki-Laki, Namanya Unik dan Islami
"Terus belakangan kan lagi sering syuting bareng. Dia tuh sering bercandaan kan, Chika jomblo nih blablabla. Tapi juga muji dia keren lho lagi rawat ibunya yang sakit, kita doain semoga sembuh ya," jelas Chika Jessica.
Saat tahu jumlah uang yang akan dikirim Raffi Ahmad, aktris 37 tahun ini langsung berkaca-kaca dan kembali menolaknya.
Berita Terkait
-
Rayyanza Nongkrong di Kafe saat Jam Sekolah, Raffi Ahmad Ngadu ke Dedi Mulyadi
-
Sidak Rumah Mbak Lala yang Dapat Vendor Tak Amanah, Raffi Ahmad Berkali-kali Istigfar
-
Giliran Chika Jessica Dapat Bantuan Dana Raffi Ahmad
-
'Diancam' Dibawa ke Barak Militer, Rayyanza Malah Ajak Dedi Mulyadi Ngopi Bareng
-
Raffi Ahmad Kurban untuk Keluarganya, 'Binti' di Belakang Nama Lily Jadi Sorotan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
Terkini
-
Baru 2 Bulan Menikah, Boiyen Gugat Cerai Rully
-
Netizen Buru Sosok Luna, Perempuan yang Diduga Pemantik Hoaks Es Gabus Spons di Kemayoran
-
Dewi Perssik Semprot Afan DA karena Tarif Selangit, Manajer Tantang Bukti
-
10 Tahun Hengkang, Badai Konsisten Tolak Reuni Kerispatih: Saya Baik-Baiik Saja
-
Misteri Sosok V, Saksi Kunci yang Ditunggu Polisi di Penyelidikan Kematian Lula Lahfah
-
Selamat! Fiki Naki dan Tinandrose Umumkan Kehamilan Anak Pertama
-
Polisi Akan Bongkar Penyebab Kematian Lula Lahfah dengan Menggandeng Kemenkes dan Forensik
-
Klaim Edukasi Berujung Bidikan Propam: Oknum Polisi Kasus Es Gabus Terancam Sidang Etik
-
Ramai Spekulasi soal Kematian Lula Lahfah, Bunga Zainal Semprot Netizen: Enggak Ada Empati
-
Promo Buy 1 Get 1 Free Tiket Film Tolong Saya! (Dowajuseyo) di m.tix, Buruan Cek Sebelum Hangus