Suara.com - Suami Chikita Meidy diduga terlibat aktivitas judi online. Ironisnya, uang bisnis skincare yang dilakoni bersama sang artis raib Rp160 juta.
Chikita Meidy menyampaikan secara langsung kabar tak mengenakan ini di Instagram. Bukan hanya mengatakan soal judi online, mantan artis cilik ini juga menyinggung soal perselingkuhan.
"Alhamdulillah ya Allah, terbuka semuanya. Jadi suamiku lah pelaku utama (bisnis) Vieorology by Chikita Meidy hilang Rp 160 juta hilang," kata Chikita Meidy pada unggahannya, Sabtu, 14 Juni 2025.
"Orang bisa berubah karena judi online dan selingkuh tentunya," imbuh artis 34 tahun ini.
Tim Suara.com sempat menghubungi Chikita Meidy untuk meminta konfirmasi. Namun dalam pesannya, pihak Chikita Meidy mengatakan kalau sang artis belum berkenan memberikan keterangan secara langsung ke awak media.
"Halo, Chikita nggak mau konfirmasi, biarkan dulu. Pasti akan klarifikasi ketika semua sudah tenang," kata pihak Chikita Meidy dalam pesannya kepada Suara.com.
Sejauh ini, Chikita Meidy memang baru mau memberikan edukasi tentang bahaya judi online di Instagram.
"Edukasi akan sampaikan. Tapi beri ka Chiki waktu dulu, karena kita juga terkejut," pintanya.
Dalam Instagram Story, Chikita Meidy memang mengatakan belum mau tampil di manapun.
Baca Juga: Sibuk Nyanyi dari Kecil, Chikita Meidy Sampai Boyong Guru Saat Tur
"By the way karena postingan aku viral, aku nggak akan tampil di manapun. Cuma mau kasih edukasi," ucapnya.
Kabar suami Chikita Meidy terlibat judi online dan berselingkuh bukan hanya mengejutkan sang artis, tapi juga publik.
Sebab selama ini, rumah tangga Chikita Meidy dan Indra Adhitya Rachim jauh dari gosip miring.
Bahkan dulu untuk berbulan madu, suami Chikita Meidy sampai menyewa satu pulau di Maldives.
"Ada fasilitas untuk pribadi yang memang disewakan. Di sana berdua doang," kaya Chikita Meidy saat tampil di acara Okay Bos Trans TV, April 2020.
Raffi Ahmad yang saat itu memandu acara tersebut bertepuk tangan sambil berkata, "sultaaan!".
Berita Terkait
-
Ogah Kena Duit Haram, Chikita Meidy Tutup Sementara Bisnisnya Imbas Suami Judi Online
-
Suami Chikita Meidy Diduga Terlibat Judi Online, Habiskan Duit Bisnis Rp160 Juta
-
3 Jam Diperiksa Polisi, Chikita Meidy Dicecar 12 Pertanyaan Soal Pencemaran Nama Baik
-
Terganggu dengan Laporan Eks Rekan Bisnis, Chikita Meidy Bakal Melawan
-
Chikita Meidy Diperiksa Polisi Selama 3 Jam Buntut Laporan Eks Rekan Bisnis
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
Terkini
-
Ajukan Perdamaian, DJ Panda Bertemu Erika Carlina di Polda
-
Ditangkap Bareng Onad, Beby Prisillia Tulis Pesan untuk Suaminya: You're a Good Person
-
Bak Kasih Kisi-Kisi, Onad Sempat Bercanda soal Ganja dan Papir Sehari sebelum Ditangkap
-
Viral Lagi, Sabrina Chairunnisa Curhat Deddy Corbuzier Pehitungan Tapi Royal ke Orang Lain
-
Livy Renata Ketawa Deddy Corbuzier Dicerai Sabrina Chairunnisa, Dendam Lama?
-
Kasus Penggelapan, Duit Fuji Diduga Ditilep Admin Lebih dari Rp1 Miliar
-
Onad Kasus Narkoba, Coki Pardede Sindir Habib Ja'far: Waktu Gue, Dia Enggak Bikin Story
-
Deretan Konser dan Festival Musik yang Akan Digelar November 2025, Ada Sheila On 7 hingga TV Girl
-
Gara-Gara Aurel Hermansyah Sering Nonton Film Horor, Ameena Kepingin Jadi Zombi
-
Kini Ditangkap Polisi, Onadio Leonardo Pernah Akui Cinta Narkoba: Best Thing Ever