Suasana yang semula tegang perlahan mencair karena keramahan dan keahlian para petugas yang luar biasa.
Tak lama kemudian, satu per satu cincin berhasil dilepas tanpa meninggalkan luka tambahan.
Setelah cincin berhasil dilepas, Nayla mengaku lega. Aliran darah di jarinya pun kembali lancar.
Unggahan video tersebut langsung mengundang reaksi beragam dari warganet.
Banyak yang tak hanya memberikan doa untuk kesembuhan Nayla, tapi juga kagum dengan sikap tenang dan humoris Eko Patrio dalam menghadapi situasi genting.
"Seru nih punya bapak kayak Bang Eko. Lagi panik aja masih bisa lucu. Semoga Nayla cepat sembuh," tulis seorang warganet.
Namun ada juga yang penasaran apakah layanan dari damkar Jepang dikenakan biaya.
"Kalau minta bantuan begitu bayar nggak, Mas?" tanya netizen lain penasaran.
Sementara itu, tak sedikit pula yang justru menyoroti penampilan para petugas pemadam kebakaran Jepang.
Baca Juga: Gosip Selingkuh Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting Viral Lagi, Eko Patrio: Pernah Denger
"Mana tuh damkarnya ganteng-ganteng lagi, titip salam ya Pak Eko," tulis seorang netizen sambil bercanda.
Namun, ada pula yang mengingatkan agar tetap menjaga sikap saat berada di negara asing.
"Hati-hati ketawa-ketawa di depan orang asing. Kadang mereka anggap itu nggak sopan. Tapi salut sama petugas damkarnya, keren banget kerjanya," tulis warganet lainnya.
"Ternyata fungsi damkar di Indonesia dan di Jepang sama ya om Eko, sama sama bisa di andalkan," terang warganet.
Di sisi lain, ada juga warganet yang berharap Eko Patrio bisa memperjuangkan anggaran keselamatan kerja dan kesejahteraan anggota damkar di Indonesia.
"Lebih canggih dari Indonesia? Hallo Pak @ekopatriosuper monggo diperjuangkan anggaran, untuk fasilitas, keselamatan kerja, dan kesejahteraan anggota Damkar Indonesia," pinta seorang warganet.
Berita Terkait
-
Gosip Selingkuh Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting Viral Lagi, Eko Patrio: Pernah Denger
-
Ramai Gosip dengan Fuji, Eko Patrio Ingatkan Tanggung Jawab Verrell Bramasta Jadi Anggota DPR
-
Kenal Baik, Eko Patrio Ikut Dambakan Pernikahan Verrell Bramasta dan Fuji
-
Eko Patrio Sebut Hubungan Verrell Bramasta dan Fuji Bukan Main-Main: Ada Niat Serius
-
Konsultasi ke Eko Patrio Soal Percintaan, Verrell Bramasta Keluhkan Cinta Beda Usia
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami