Luka tersebut cukup serius karena mengenai pembuluh darah, menyebabkan pendarahan hebat.
Inul menceritakan bahwa saat kejadian, ia sedang tertidur. Begitu terbangun, ia dikejutkan dengan darah yang berceceran di lantai rumah.
Ketika bergegas mencari tahu, ia mendapati sang suami sudah tergeletak dan pingsan karena kehilangan banyak darah.
“Kalau terlambat sedikit saja mungkin kondisinya bisa lebih buruk,” ujar Inul dalam wawancara sebelumnya.
Syukurlah, Adam segera mendapatkan pertolongan medis dan menjalani operasi untuk menghentikan pendarahan.
Sejak saat itu, ia menjalani masa pemulihan yang cukup panjang, termasuk terapi dan akupuntur untuk mempercepat penyembuhan.
Meski sedang dalam masa sulit, Inul tetap menunjukkan ketegaran dan kasih sayang terhadap suaminya. Ia bahkan menuliskan pesan penuh cinta di akun Instagram-nya.
“Tak kan berhenti mencintaimu dalam sehat dan sakit. Alhamdulillah bentar lagi kita TikTok-an lagi menghibur banyak orang,” tulis Inul pada unggahan Minggu, 29 Juni 2025.
Ia pun menyampaikan rasa terima kasih kepada Adam yang telah setia mendampinginya selama tiga dekade.
Baca Juga: Bikin Trauma, Helikopter yang Ditumpangi Inul Daratista Mendarat Darurat di Pegunungan
“Terima kasih sudah menemaniku 30 tahun, gak bisa membayangkan jika kamu gak sama aku, dadi opo aku Dam,” tulisnya menyentuh.
Hubungan mereka yang tetap romantis meski dalam kondisi sulit ini menjadi inspirasi bagi banyak penggemarnya.
Tak sedikit warganet yang memuji ketegaran dan ketulusan cinta pasangan ini.
Kini, publik pun berharap proses pemulihan Adam Suseno bisa berjalan lancar dan segera pulih total.
Mereka pun menantikan kembali kehadiran konten-konten menghibur dari pasangan yang dikenal humoris ini.
Berita Terkait
-
Bikin Trauma, Helikopter yang Ditumpangi Inul Daratista Mendarat Darurat di Pegunungan
-
Inul Daratista Lega Lihat Adam Suseno Pulih, Kini Siap Kembali TikTok-an
-
Inul Daratista Curiga Adam Suseno Kena Penyakit Ain, Foto dan Kumis Jadi Biang Kerok
-
Kondisi Adam Suseno Mengkhawatirkan? Inul Daratista Ungkap Hasil MRI Sang Suami
-
Suami Masih Terbaring Lemah di Rumah Sakit, Mata Inul Daratista Bengkak Akibat Menangis Terus
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sempat Menjauh dari Film, Nurra Datau Temukan Panggilan Jiwa di Kelas Akting Ine Febriyanti
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi