Dia mengaku, saat ini pihak keluarga sedang mengurus hak cipta atas karya-karya Hamdan ATT, meski belum ada rencana siapa yang akan melanjutkan jejak musiknya.
"Untuk semua penggemar ayah, kami atas nama keluarga mohon doanya. Semoga sakit beliau kemarin jadi penggugur dosa, dan amal ibadahnya diterima Allah SWT. Kami juga mohon maaf kalau almarhum pernah punya salah, disengaja ataupun tidak," ucap Haikal.
Sebagai informasi, Hamdan ATT yang bernama lengkap Hamdan Attamimi lahir di Aru, Maluku, pada 27 Januari 1949.
Dia dikenal sebagai penyanyi dan pencipta lagu dangdut ternama lewat karya-karya legendaris seperti Termiskin di Dunia, Bekas Pacar, Sakit Hati, Dingin, dan Gubug Derita.
Kariernya mencuat di era 1980-an dan 1990-an dan hingga kini dikenang sebagai salah satu ikon dangdut klasik Indonesia.
Kesehatan Hamdan menurun sejak 2017 akibat stroke yang berulang, diikuti komplikasi ginjal dan jantung. Dia juga sempat menjalani operasi akibat pecah pembuluh darah pada 2024.
Hamdan ATT wafat dalam usia 76 tahun di rumahnya pada Selasa siang, 1 Juli 2025. Jenazahnya dimakamkan di TPU Kampung Dukuh, Kramat Jati, Jakarta Timur, pada malam harinya, diiringi isak tangis keluarga dan kerabat.
Berita Terkait
-
Tangis Keluarga Iringi Pemakaman Hamdan ATT
-
Ironi Hamdan ATT: Legenda Dangdut dengan Royalti Tak Cukup untuk Hidup
-
Kronologi Hamdan ATT Meninggal: Mengembuskan Napas Terakhir dengan Tenang, Seperti Tidur
-
Pergi Melayat Hamdan ATT, Mansyur S Sempat Dengar Kabar Almarhum Drop 2 Minggu Lalu
-
Hetty Soendjaya Punya Firasat Aneh sebelum Hamdan ATT Meninggal Dunia
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Review Film Pendek Sore Ini Milik Aksa: Sebuah Sore Sunyi yang Menyalakan Api Kreativitas
-
Istri Sah Habib Bahar Buka Suara, Bantah Tudingan dan Siap Jebloskan Helwa Bachmid ke Penjara
-
Konser eaJ Siap Digelar Akhir Pekan Ini, Stok Tiket Menipis
-
Debt Collector ke Isu Hak Asuh Anak, Konflik Ruben Onsu dan Sarwendah Makin Panas
-
Siapa Istri Habib Bahar bin Smith? Helwa Bachmid Ngaku Simpanan
-
Peran Mendiang Marissa Haque di Balik Lagu Baru Ikang Fawzi
-
Bukan Sekadar Tawa, Ernest Prakasa Bongkar 'Jalan Halus' Komedi untuk Sampaikan Kritik Tajam
-
Raisa Ungkap Makna Tersembunyi dalam Lagu Si Paling Mahir
-
Rahasia Armada Tetap Solid Selama Belasan Tahun, Hindari Ribut soal Uang dan Perempuan
-
Interview Bonnadol: Fan Meeting Jakarta, Kekaguman pada Rizky Febian, dan Proyek Baru yang Ditunggu