Pernyataan Ahmad Dhani dinilai aktivis sebagai bentuk objektifikasi terhadap perempuan, karena menjadikan tubuh perempuan sekadar alat untuk melahirkan atlet berbakat.
5. Konflik dengan Once Mekel
Konflik Ahmad Dhani dan Once Mekel diduga berawal mula dari persoalan royalti lagu-lagu Dewa 19 yang dibawakan di luar konser grup band tersebut.
Seperti diketahui, secara resmi Dhani telah resmi melarang Once menyanyikan lagu-lagu Dewa 19.
“Saya umumkan, saya melarang Once untuk menyanyikan lagu Dewa 19. Sejak saya ucapkan di media hari ini. Saya larang Once Mekel atau Elfonda Once menyanyikan lagu Dewa 19,” ujar pentolan Dewa 19 tersebut.
Selain itu, suami Mulan Jameela tersebut juga mempersoalkan royalti lagu yang tidak pernah diterimanya, terhitung sejak 2010 pasca Once keluar Dewa 19 tapi kerap menyanyikan lagu-lagu ciptaan Ahmad Dhani tersebut.
6. Unggah Kompilasi Gibah Maia Estianty
Baru-baru ini, Dhani kembali membuat heboh publik setelah membagikan konten YouTube berjudul "Kompilasi Gibah dan Fitnah Maia Estianty (di saat sudah punya suami), pada Senin, 30 Juni 2025.
Sesuai dengan judulnya, video berdurasi 24 menit 20 detik itu tampak menampilkan potongan video Maia Estianty yang menurut Dhani isi adalah fitnah dan gibah.
Di awal video, Dhani menjelaskan alasannya mengunggah konten kompilasi tersebut. Dia menegaskan kalau video ini dibuat sebagai bentuk pembelaan kepada dua anaknya, Safeea dan Ali, yang dianggap telah menjadi korban fitnah dari permasalahannya dengan Maia.
“Konten ini dibuat atas dasar pembelaan kepada Feea dan Ali yang Bundanya terus difitnah dan digunjing,” kata Dhani dalam video tersebut.
Baca Juga: Celetukan Ahmad Dhani Ejek Maia Estianty Viral Lagi, Didoakan Publik Jadi Kenyataan
Kemudian, Dhani menampilkan beberapa cuplikan pernyataan Maia di berbagai kanal YouTube artis seperti Ussy-Andhika, Boy William, Denny Sumargo, hingga Daniel Mananta. Tak hanya itu saja, Dhani pun menampilkan screenshot sejumlah berita media online.
Bahkan, Ahmad Dhani secara terang-terangan memberikan label 'Fitnah' dan 'Gibah' di setiap video Maia yang menyentilnya maupun Mulan ditampilkan. Selain itu, Dhani juga menampilkan sejumlah beberapa kutipan dari ayat Al-Qur'an dan pernyataan ulama mengenai gibah.
Meski demikian, Ahmad Dhani belum memberikan keterangan lanjutan mengenai konten kontroversialnya itu. Begitu pula dengan Maia Estianty yang masih bungkam setelah adanya sindiran panas tersebut.
Kontributor : Anistya Yustika
Berita Terkait
-
Bukan Ari Lasso, Ahmad Dhani Sebut Puncak Kejayaan Dewa 19 Ada di Era Once Mekel
-
Ahmad Dhani: Kesuksesan Dewa 19 Cuma Kebetulan
-
Bukan Hanya Soal El dan Azriel, Begini Persahabatan Maia Estianty dan Kris Dayanti
-
Ahmad Dhani Sebut Sistem Royalti Blanket License Rawan Korupsi, Yakin Ada Orang LMK Bakal Dipenjara
-
Logika Ahmad Dhani: Ari Lasso dan Once Wajib Bayar Royalti, Ghea Indrawari dan Hanin Dhiya Gratis
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Awas Kena Sanksi! Remix Potongan Film Jadi Parodi di Medsos Ternyata Pelanggaran Hak Cipta
-
Bukan Ari Lasso, Ahmad Dhani Sebut Puncak Kejayaan Dewa 19 Ada di Era Once Mekel
-
'Jatuh Hati' Jadi Titik Balik Kariernya, Raisa Kini Percaya Diri Menulis Lagu
-
Blak-blakan, Farida Nurhan Bongkar Rahasia Bahagia Tanpa Suami: Bisa Pakai Jari atau Mainan
-
Cerita Atta Halilintar Di-DM Carles Puyol Hingga Gerard Pique, Tiba-Tiba Nongol di Jakarta
-
Musisi Papan Atas Bersatu di IMUST 2025, Rumuskan Arah Baru Industri Musik Nasional
-
Bukan Pensiun dari Dunia Hiburan, Narji Ungkap Alasan Terjun ke Sawah
-
Momen Kocak Carmen Hearts2Hearts Order Nasi Padang dari Korea Lewat Fancall Bareng Penggemar
-
Review Film Pendek Sore Ini Milik Aksa: Sebuah Sore Sunyi yang Menyalakan Api Kreativitas
-
Istri Sah Habib Bahar Buka Suara, Bantah Tudingan dan Siap Jebloskan Helwa Bachmid ke Penjara