Suara.com - Nikita Mirzani kembali menjalani sidang lanjutan kasus dugaan pemerasan terhadap Reza Gladys di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan pada Selasa, 8 Juli 2025.
Banyak dukungan dari para sahabat yang ikut mengawal sidang Nikita hari ini. Salah satu sahabat yang selalu setia datang untuk menghadiri sidang Nikita adalah Lucinta Luna.
Selebgram transgender tersebut lalu membagikan kondisi sebelum sidang dimulai. Melalui unggahan di akun Instagramnya, Lucinta Luna terlihat merekam aktivitas Nikita Mirzani.
Meski terhalang pagar besi, Lucinta Luna tetap semangat memberikan dukungannya kepada janda tiga anak itu.
“Ami, we love you,” teriak Lucinta Luna kepada Nikita.
Nikita Mirzani yang melihat kehadiran sahabatnya itu lalu menimpali dengan candaan khasnya. Alih-alih tegang akan menghadapi sidang lanjutannya, Nikita justru mengeluarkan lelucon-lelucon yang membuat suasana menjadi cair.
“Baling-baling bambu,” teriak Nikita.
Lucinta Luna pun kembali berteriak sambil mendoakan agar artis kontroversial itu segera bebas.
“Cepet bebas ami,” katanya
Baca Juga: Kondisi Nikita Mirzani di Penjara Diungkap Lucinta Luna, Publik Ribut soal Bentuk Tahanan Artis
“Amin,” jawab Nikita.
Tak berapa lama, mantan istri Antonio Dedola itu kembali berteriak meminta izin kepada sahabatnya itu untuk ke toilet.
Dengan gaya bicara khasnya yang blak-blakan Nikita tak malu mengatakan ingin buang air di hadapan beberapa petugas dari kepolisian dan kejaksaan.
“Gue mau ber*k dulu,” kata Nikita.
Ucapan itu sontak disambut dingin oleh petugas kepolisian yang berjaga.
Meski demikian, aksi Nikita tersebut tetap menunjukkan bahwa dalam situasi serius seperti sidang, ia tetap tampil dengan sikap cuek apa adanya.
Berita Terkait
-
Kondisi Nikita Mirzani di Penjara Diungkap Lucinta Luna, Publik Ribut soal Bentuk Tahanan Artis
-
Sudah Jatuh Tertimpa Tangga, Anak Dirawat di RS Saat Nikita Mirzani Dipenjara
-
Mediasi dengan Nikita Mirzani Gagal, Pengacara Reza Gladys: Ngapain Kami Layani Manusia Emosi?
-
Nikita Mirzani Siap Bongkar Kondisi Kulit Reza Gladys di Pengadilan, Mau Bikin Malu?
-
Nikita Mirzani Ngamuk Reza Gladys Absen Sidang Mediasi: Lawyernya Banyak Bohong!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV