Suara.com - Ahmad Dhani mendatangi Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) sebagai bentuk reaksinya atas perundungan yang diterima sang putri, SA.
Kepada wartawan, Ahmad Dhani mengungkap dampak perundungan di media sosial yang tampak dalam diri SA.
"Adalah reaksi, SA pasti murung, kejadiannya baru-baru ini aja setelah ada hajatan. Tanggapan Mulan dan saya sama (kesal)," ujar Ahmad Dhani.
Sebagaimana diketahui, hujatan terhadap Mulan Jameela kembali intens setelah pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise digelar.
Masa lalu Mulan Jameela yang diyakini merusak rumah tangga Ahmad Dhani dan Maia Estianty kembali diungkit.
Yang sangat disayangkan, hujatan juga ditujukan kepada SA anak pertama Ahmad Dhani dan Mulan Jameela yang masih berusia 14 tahun.
SA mendapat julukan 'anak gundik' hingga 'anak pelakor' sehingga membuat Ahmad Dhani geram.
Untuk melindungi istri dan anak-anaknya, Ahmad Dhani mengunggah video kompliasi fitnah dan gibah Maia Estianty.
Video kompilasi tersebut menunjukkan berbagai cerita Maia Estianty yang diklarifikasi Ahmad Dhani sebagai hoax.
Baca Juga: Al Ghazali Gemas Ingin Laporkan Perundung Adiknya, Terganjal karena Aturan Hukum
Bukannya mereda, masa lalu Mulan Jameela malah semakin diungkit. SA sendiri tampak menutup kolom komentar Instagram miliknya.
Kolom komentar 13 postingan Instagram @sh****** sudah dibatasi, kecuali unggahan kolaborasi dengan El Rumi.
Dalam unggahan kolaborasi tersebut, El Rumi membagikan potretnya bareng Syifa Hadju dan SA berpenampilan serba hitam di pernikahan Al Ghazali kakak mereka.
"My two pretty little babies (Dua bayi kecilku yang cantik)," tulis El Rumi sebagai caption unggahannya pada 19 Juni 2025.
Karena kolom komentar di Instagram SA sudah ditutup, netizen ramai menghujani postingan El Rumi yang masih dibuka itu.
Setelah mendengar kabar Ahmad Dhani akan melaporkan siapa pun yang merundung anaknya, netizen rupanya tak gentar.
Berita Terkait
-
Anak Jadi Korban Bully Sampai Ngadu ke KPAI, Ahmad Dhani Bakal Larang Putrinya Main Medsos?
-
Sosok Lita Gading Beri Respons Santai Usai Dilaporkan Ahmad Dhani, Pamer Konten Bareng El dan Dul
-
Ahmad Dhani Geram: Pendidikan Tinggi Lita Gading Tak Sejalan dengan Hati Nurani!
-
Kecelakaan Dul Jaelani jadi Karma Ahmad Dhani? Maia Estianty Tak Sepakat
-
Beda Jauh dengan Ahmad Dhani, Daniel Mananta Bongkar Sifat Asli Irwan Mussry
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur