Suara.com - Penampilan Aurel Hermansyah mendadak menjadi pusat perhatian publik. Kali ini, gaya busana istri Atta Halilintar saat berolahraga zumba menuai beragam kritik.
Momen tersebut terekam dalam unggahan akun Instagram artis sekaligus instruktur zumba kenamaan, Liza Natalia.
Dalam video tersebut, Aurel Hermansyah terlihat antusias mengikuti gerakan zumba bersama ibundanya, Ashanty, dan adiknya, Arsy Hermansyah. Ketiganya hadir untuk memenuhi undangan acara zumba yang digelar oleh Liza.
Aurel Hermansyah yang kini konsisten mengenakan hijab, tampil dengan gaya sporty yang unik.
Ibu dua anak ini memadukan kaos lengan panjang berwarna hitam dengan rok mini berwarna senada. Untuk menutupi bagian kakinya, ia mengenakan legging berwarna kulit yang cukup ketat.
Kombinasi busana inilah yang memicu perdebatan di kolom komentar. Banyak warganet yang menyoroti pilihan rok mini dan legging ketat tersebut.
Menurut sebagian dari warganet, gaya tersebut membuat lekuk tubuh Aurel Hermansyah terlihat jelas dan dianggap kurang pantas. Walaupun ia sedang olahraga, tetap saja dirasa kurang cocok untuk perempuan berhijab.
Kritik dan saran pun hadir di unggahan Liza Natalia, Jumat, 11 Juli 2025. Beberapa warganet bahkan memberikan rekomendasi gaya busana lain yang dianggap lebih sopan dan tetap modis untuk berolahraga.
"Aurel, ganti celana kargo parasut. Aku rasa lebih keren," kata @eka***.
Baca Juga: Terpesona Ketampanan Anak Aaliyah Massaid, Atta Halilintar Ungkap Wajah Keponakannya yang Putih
"Baju olahraga muslimah sudah banyak yang bagus-bagus lho. Longgar, nggak menampakkan bentuk badan," ucap @yet****.
Komentar lain menyoroti warna legging yang dikenakan Aurel Hermansyah, yang sekilas tampak menyatu dengan warna kulitnya.
"Aurel, lu kayak nggak pakai celana deh," timpal yang lain.
Berikut rekomendasi untuk busana olahraga bagi para muslimah.
1. Setelan Training Longgar dan Atasan Panjang
Ini adalah pilihan paling aman dan nyaman. Pilihlah setelan training dengan bahan dry-fit atau katun yang mudah menyerap keringat.
Berita Terkait
-
Terpesona Ketampanan Anak Aaliyah Massaid, Atta Halilintar Ungkap Wajah Keponakannya yang Putih
-
"Kita Sudah Selesai" Ucapan Aurel Hermansyah saat Aaliyah Lahirkan Anak Laki-Laki Jadi Sorotan
-
Geni Faruk Borong Baju untuk Anak Aaliyah Massaid, Warganet: Dulu Sama Aurel Enggak Gini
-
Kode Keras Kris Dayanti Mau Cucu Lagi, Aurel Hermansyah Hamil Anak ke-3?
-
Aaliyah Massaid Hamil 8 Bulan, Unggahan Romantis dengan Thariq Halilintar Bikin Gemas!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026