Suara.com - Penampilan Aurel Hermansyah mendadak menjadi pusat perhatian publik. Kali ini, gaya busana istri Atta Halilintar saat berolahraga zumba menuai beragam kritik.
Momen tersebut terekam dalam unggahan akun Instagram artis sekaligus instruktur zumba kenamaan, Liza Natalia.
Dalam video tersebut, Aurel Hermansyah terlihat antusias mengikuti gerakan zumba bersama ibundanya, Ashanty, dan adiknya, Arsy Hermansyah. Ketiganya hadir untuk memenuhi undangan acara zumba yang digelar oleh Liza.
Aurel Hermansyah yang kini konsisten mengenakan hijab, tampil dengan gaya sporty yang unik.
Ibu dua anak ini memadukan kaos lengan panjang berwarna hitam dengan rok mini berwarna senada. Untuk menutupi bagian kakinya, ia mengenakan legging berwarna kulit yang cukup ketat.
Kombinasi busana inilah yang memicu perdebatan di kolom komentar. Banyak warganet yang menyoroti pilihan rok mini dan legging ketat tersebut.
Menurut sebagian dari warganet, gaya tersebut membuat lekuk tubuh Aurel Hermansyah terlihat jelas dan dianggap kurang pantas. Walaupun ia sedang olahraga, tetap saja dirasa kurang cocok untuk perempuan berhijab.
Kritik dan saran pun hadir di unggahan Liza Natalia, Jumat, 11 Juli 2025. Beberapa warganet bahkan memberikan rekomendasi gaya busana lain yang dianggap lebih sopan dan tetap modis untuk berolahraga.
"Aurel, ganti celana kargo parasut. Aku rasa lebih keren," kata @eka***.
Baca Juga: Terpesona Ketampanan Anak Aaliyah Massaid, Atta Halilintar Ungkap Wajah Keponakannya yang Putih
"Baju olahraga muslimah sudah banyak yang bagus-bagus lho. Longgar, nggak menampakkan bentuk badan," ucap @yet****.
Komentar lain menyoroti warna legging yang dikenakan Aurel Hermansyah, yang sekilas tampak menyatu dengan warna kulitnya.
"Aurel, lu kayak nggak pakai celana deh," timpal yang lain.
Berikut rekomendasi untuk busana olahraga bagi para muslimah.
1. Setelan Training Longgar dan Atasan Panjang
Ini adalah pilihan paling aman dan nyaman. Pilihlah setelan training dengan bahan dry-fit atau katun yang mudah menyerap keringat.
Berita Terkait
-
Terpesona Ketampanan Anak Aaliyah Massaid, Atta Halilintar Ungkap Wajah Keponakannya yang Putih
-
"Kita Sudah Selesai" Ucapan Aurel Hermansyah saat Aaliyah Lahirkan Anak Laki-Laki Jadi Sorotan
-
Geni Faruk Borong Baju untuk Anak Aaliyah Massaid, Warganet: Dulu Sama Aurel Enggak Gini
-
Kode Keras Kris Dayanti Mau Cucu Lagi, Aurel Hermansyah Hamil Anak ke-3?
-
Aaliyah Massaid Hamil 8 Bulan, Unggahan Romantis dengan Thariq Halilintar Bikin Gemas!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tak Pernah Minta Maaf ke Istri Pertama Insanul, Inara Rusli Batal Diundang TV Usai Diprotes
-
Nathalie Holscher Sindir Anak-Anak Sule yang Lupa Adiknya?
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans