Suara.com - Lupakan sejenak hingar bingar horor dan ledakan tawa komedi. Di sudut hening platform Netflix, sebuah film siap menyajikan luka: 1 Kakak 7 Ponakan.
Ia adalah cermin retak yang dipaksa untuk kita tatap, terutama bagi jiwa-jiwa muda yang terimpit zaman.
Film besutan Yandy Laurens ini bukan cerita baru. Ia daur ulang dari sinetron legendaris, serta lahir dari novel Arswendo Atmowiloto yang sudah marhum.
Namun di tangan Yandy, ia bereinkarnasi menjadi sebuah pertanyaan eksistensial yang pedih, dan relevan untuk kita yang hidup di urban perkotaan seperti Jakarta.
Narasi Sebuah Kehidupan yang Terenggut
Mimpi Moko (Chicco Kurniawan) terhampar luas. Ia mahasiswa arsitektur.
Kekasihnya, Maurin (Amanda Rawles), setia di sisi. Masa depan tampak cerah, terukur, dan penuh janji.
Lalu, satu malam merenggut segalanya.
Kakak dan iparnya tiada. Meninggalkan Moko bersama tujuh nyawa kecil.
Baca Juga: Game Legendaris Assassin's Creed Resmi Digarap Jadi Serial Live-Action
Tujuh ponakan yang tatapannya kosong, menuntut jawaban yang Moko sendiri tak punya.
Rak buku arsitektur berganti popok bayi. Sketsa bangunan berubah menjadi daftar belanjaan susu.
Mimpinya dikubur paksa oleh takdir. Inilah awal dari perjalanan Moko, sebuah ziarah batin yang menyakitkan.
Jika kita hanya melihatnya sebagai kisah sedih, kita kehilangan inti dari film ini.
Kekuatan 1 Kakak 7 Ponakan terletak pada lapisan analisisnya yang dalam.
Film ini adalah studi kasus tentang trauma dan grief yang tertunda (delayed grief).
Berita Terkait
-
Game Legendaris Assassin's Creed Resmi Digarap Jadi Serial Live-Action
-
Jangan Cari di Netflix! Drakor S Line Episode 4 Tayang Malam Ini, Misteri Benang Merah Makin Kelam
-
Ulasan Serial Too Much: Komedi Romantis yang Berantakan tapi Menyentuh
-
Awas, Ini Bahaya Sekaligus Ancaman Hukum Nonton Film di LK21 dan IndoXXI
-
Sinopsis Film Brick, Trending Nomor 2 di Netflix Indonesia
Terpopuler
- 23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 Oktober: Klaim 16 Ribu Gems dan Pemain 110-113
- Jepang Berencana Keluar dari AFC, Timnas Indonesia Bakal Ikuti Jejaknya?
- Daftar HP Xiaomi yang Terima Update HyperOS 3 di Oktober 2025, Lengkap Redmi dan POCO
- Sosok Timothy Anugerah, Mahasiswa Unud yang Meninggal Dunia dan Kisahnya Jadi Korban Bullying
- 7 Fakta Nusakambangan, Penjara di Jawa Tengah yang Dihuni Ammar Zoni: Dijuluki Pulau Kematian
Pilihan
-
Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-23 Ketiban Sial!
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
Terkini
-
Reza Rahadian Pilih 3 Aktor Muda Penerus Generasi Emas Perfilman Indonesia, Siapa Saja?
-
Beda Pesan Ibu Kandung vs Ibu Sambung di Pertunangan Teuku Rassya, Ada yang Gak Dibalas
-
Kekeyi Akui Kena Mental Fotonya Dijadikan Bahan Olokan Mahasiswa Unud:Sebegitu Buruknya Kah Saya?
-
Bak Kutunggu Jandamu, Giorgio Antonio Akui Naksir Sarwendah Sejak 5 Tahun Lalu
-
Ayu Ting Ting Menangis di Hadapan Habib Umar, Curhat Lelah Besarkan Anak Sendiri dan Menanti Jodoh
-
Han So Hee Latihan Setahun Demi Tampilkan Dance Memukau di Fan Meeting Jakarta
-
Diserang Mantan Karyawan Lewat Tuduhan TPPU Hingga Gugatan Rp100 Miliar, Ashanty: Allah Gak Tidur!
-
Profil Cleantha Islan Tunangan Teuku Rassya, Benarkah Usianya Lebih Tua?
-
Dituding Andrew Andika Jarang Urus Anak, Tengku Dewi Beri Jawaban Menohok
-
Pesulap Merah Tantang Alumni Lirboyo Buktikan Santet Nyata, Janjikan Rumah Cash dan Uang Rp 25 Juta