Sun Ji berarti aktif di siang hari yang terinspirasi dari aktris Prancis Sophie Marceau.
Sebagaimana diketahui, Sun Ji 'sadar' di siang hari dan 'mengamuk' saat malam.
Sedangkan Gil Gu berarti anak jalanan yang mencari arah, sesuai karakternya sebagai seorang pengangguran.
2. Im Yoona Berperan Ganda
Saat menonton film Pretty Crazy, jangan lewatkan detail penampilan Sun Ji yang sangat berbeda drastis pada siang dan malam hari.
Yoona dalam jumpa pers mengungkap Sun Ji saat siang bergaya rambut, mengenakan busana, dan menggunakan nada suara yang menampilkan sosok gadis polos.
Sementara Sun Ji versi iblis di malam hari tampil dengan rambut kusut, riasan tebal, dan lensa kontak sehingga sangat berbeda dengan dirinya saat siang.
Karakter Sun Ji yang membuat Im Yoona harus berperan ganda menjadi alasannya menerima tawaran untuk membintangi film Pretty Crazy.
Im Yoona mengaku belum pernah memerankan karakter seunik Sun Ji.
Baca Juga: Ahn Bo Hyun hingga Claudia Kim Konfirmasi Bintangi Drakor Garapan JTB
3. Ahn Bo Hyun Debut Film Romcom
Sedangkan Ahn Bo Hyun baru pertama kali bermain film layar lebar bergenre romcom.
Empat film yang sebelumnya dibintangi Ahn Bo Hyun adalah Hiya, Memories of a Dead End, Noryang: Deadly Sea, dan I, The Executioner.
Memories of a Dead End sebenarnya bergenre romansa, tetapi Ahn Bo Hyun bukan pemeran utamanya.
Meski belum pernah main film romcom, penggemar drama Yumi's Cells dan See You in My 19th Life menantikan Ahn Bo Hyun kembali beradegan romantis.
Untuk memahami karakter Gil Gu, Ahn Bo Hyun mengaku banyak mendengar cerita dan menerima arahan sutradara film Pretty Crazy degan cermat.
Berita Terkait
-
Bintangi Pretty Crazy, YoonA Rela Nyemplung Sendiri ke Sungai
-
5 Film Korea Tayang Agustus 2025, Ada My Daughter is a Zombie Sampai Pretty Crazy
-
Ahn Bo Hyun Siap Pikat Penonton Lewat Film Pretty Crazy, Ini Kata Sutradara
-
4 Gaya Harian Simpel ala Ahn Bo Hyun, Sederhana dan Menarik
-
Rilis Trailer, YoonA SNSD Bermain Jadi 'Cegil' di Film Komedi Pretty Crazy
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta
-
Sinopsis The Mummy: Kembalinya Putri yang Hilang Jadi Mimpi Buruk
-
Sosok Artis Arogan di Buku Aurelie Moeremans Dicurigai Sebagai Nikita Willy
-
Film Komedi Romantis "Macam Betool Aja" Siap Tayang 12 Februari: Tiga Sahabat Sabotase Pernikahan
-
Sinopsis The Night Manager Season 2, Tom Hiddleston Kembali dengan Misi Baru yang Lebih Berbahaya
-
Tak Pernah Minta Maaf ke Istri Pertama Insanul, Inara Rusli Batal Diundang TV Usai Diprotes
-
Nathalie Holscher Sindir Anak-Anak Sule yang Lupa Adiknya?
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang