Untuk diketahui, kabar mengejutkan datang dari rumah tangga Pratama Arhan dan Azizah Salsha. Arhan diketahui diam-diam mengajukan permohonan talak cerai pada sang istri di Pengadilan Agama (PA) Tigaraksa, Tangerang, Banten.
Diketahui pula, Arhan mengajukan permohonan talak cerai sejak 1 Agustus 2025 dan persidangan hanya berjalan dua kali hingga diputus verstek oleh majelis hakim.
Perceraian ini diduga menjadi puncak dari berbagai isu dan kontroversi yang telah lama menerpa rumah tangga mereka.
Setelah resmi menikah, Pratama Arhan dan Azizah Salsha memang jarang terlihat bersama.
Pratama Arhan lebih banyak berada di luar negeri untuk karier sepak bolanya bersama Suwon FC di Korea Selatan, sementara Azizah Salsha lebih sering tinggal di Indonesia.
Momen Pratama Arhan terlihat memasak sendirian di apartemennya sempat viral di TikTok, memunculkan simpati publik yang merasa Arhan menjalani kehidupan rumah tangga seorang diri.
Selain itu, sejak Januari 2024, hubungan mereka mulai goyah. Pertengkaran dan perselisihan disebut terjadi secara terus-menerus, bahkan sulit diselesaikan.
“Komunikasi antara pemohon dengan termohon tidak baik-baik saja. Termohon tidak pernah mendengarkan perkataan pemohon, tidak nurut, dan tidak searah, yang mengakibatkan pertengkaran yang terus menerus," demikian isi gugatan yang beredar.
Tak hanya soal komunikasi, perbedaan visi dan misi disebut memperburuk keadaan. Hingga akhirnya, konflik mencapai titik terparah pada September 2024.
Baca Juga: Ibu Azizah Salsha Diduga Sindir Pratama Arhan: Istri Bukan Cuma Pasangan, Tapi Juga Amanah
“Pada bulan September 2024 adalah puncak pertengkaran antara pemohon dan termohon terjadi, yang menyebabkan pemohon dan termohon berpisah rumah hingga saat ini. Pemohon pergi meninggalkan termohon, sehingga semenjak saat itu pemohon dan termohon sudah tidak lagi berhubungan layaknya suami istri,” lanjut isi gugatan.
Sejak saat itu, keduanya disebut tak lagi hidup bersama. Fakta-fakta mengenaskan inilah yang kemudian menjadi alasan Arhan resmi mengajukan gugatan cerai.
Kontributor : Anistya Yustika
Berita Terkait
-
Mata Tak Bisa Bohong? Ekspresi Perdana Zize Pasca Cerai Jadi Misteri: Luka atau Lega
-
OTW Janda, Azizah Salsha Semringah di Postingan Perdana Tanpa Pratama Arhan
-
Kontras Sikap Fans Arhan vs Zize di Medsos: Satu 'Bar-bar' Adu Data, Satunya Main Elegan
-
Azizah Salsha Curhat di TikTok Usai Diceraikan Arhan: Kode Galau atau Cari Simpati?
-
Tak Kuat Hadapi Azizah Salsha, Pratama Arhan Diberi Andre Rosiade 4 Syarat Berat Sebelum Menikah
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah
-
Review Film Papa Zola: The Movie, Ketika Sosok Ayah Jadi Pahlawan di Dunia Game
-
Mimpi Jadi Puteri Indonesia Kandas karena Keinginan Pacar: Kisah Kelam Aurelie Moeremans Terungkap
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik