Suara.com - Rumah tangga pesepakbola Timnas Indonesia, Pratama Arhan dengan Azizah Salsha kandas.
Gugatan cerai yang diajukan Arhan telah diputus secara verstek Pengadilan Agama (PA) Tigaraksa dalam sidang kedua. Tentunya, kabar perceraian Arhan dan Azizah tersebut menyita perhatian publik.
Kali ini, sorotan publik tertuju pada unggahan Instagram Story Nurul Anastasya, ibunda Azizah sekaligus istri Andre Rosiade.
Dalam Instagram Storynya, Nurul Anastasya menuliskan kutipan yang dianggap berkaitan dengan situasi putrinya.
"Istri adalah amanah. Allah menitipkan istri ke tangan suami, bukan cuma sebagai pasangan, tapi sebagai amanah," tulis Nurul.
Tak hanya itu, ia juga menambahkan pesan soal pentingnya posisi seorang istri dalam rumah tangga.
"Kadang orang bilang 'Kalau suami nurutin istri, berarti takut istri.' Padahal dalam Islam, mendahulukan istri justru bagian dari tanggung jawab dan syariat," lanjutnya.
"Setiap kali suami mendahulukan istri dalam kebaikan, ia sedang meneladani Rasulullah, membangun rumah tangga yang penuh cinta dan keberkahan," tandasnya
Unggahan Nurul Anastasya tersebut kemudian dibagikan ulang oleh akun gosip @exclusivetimnasartis dan langsung memancing komentar warganet.
Baca Juga: Ibu Azizah Salsha Diduga Sindir Pratama Arhan: Istri Bukan Cuma Pasangan, Tapi Juga Amanah
Banyak warganet yang menilai Nurul terlalu membela putrinya, bahkan dianggap ikut membuat Azizah menjadi manja sehingga dianggap bertindak semena-mena terhadap Arhan.
“Alah-alah umi. Anaknya aja bilangin jadi istri yang gak aneh-aneh,” sindir warganet.
“Ngapa jadi bela anaknya, str** satu keluarga, gak anaknya, gak bapaknya, emaknya juga sama,” ujar warganet.
“Arhan keren udah lepas dari keluarga toxic. Gue juga ibu, sesalah apapun anak pasti dibela. Tapi liat koteksnya. Kacau deh,” sindir warganet lain.
“NPD semua kali sekeluarga. Mentang-mentang punya duit dan kekuasaan. Gak mau banget disalahin,” komentar warganet.
Alasan Pratama Arhan Gugat Cerai Azizah Salsha
Berita Terkait
-
Mata Tak Bisa Bohong? Ekspresi Perdana Zize Pasca Cerai Jadi Misteri: Luka atau Lega
-
OTW Janda, Azizah Salsha Semringah di Postingan Perdana Tanpa Pratama Arhan
-
Kontras Sikap Fans Arhan vs Zize di Medsos: Satu 'Bar-bar' Adu Data, Satunya Main Elegan
-
Azizah Salsha Curhat di TikTok Usai Diceraikan Arhan: Kode Galau atau Cari Simpati?
-
Tak Kuat Hadapi Azizah Salsha, Pratama Arhan Diberi Andre Rosiade 4 Syarat Berat Sebelum Menikah
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
7 Film Anime Masuk Daftar Eligible Oscars 2026
-
7 Rekomendasi Film Rio Dewanto, Legenda Kelam Malin Kundang Akhirnya Tayang di Bioskop
-
Men in Black 3: Agen J Melompat ke Tahun 1969 untuk Selamatkan Agen K, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis First Man, Drakor Balas Dendam Baru Hahm Eun Jung dan Yoon Sun Woo
-
Beda dari Zaskia, Hanung Bramantyo Justru Santai Anak Ditegur Guru karena Rok Sekolah Pendek
-
Nikah Siri dengan Inara Rusli, Insanul Fahmi Kini Ungkap Alasan Tak Posting Foto Istri Sah di Medsos
-
Agak Laen: Menyala Pantiku! Rilis Hari Ini, Ernest Prakasa Justru Berduka atas Bencana di Sumatera
-
Rekap Lengkap Stranger Things Season 1 Sampai 4, Wajib Baca Sebelum Nonton Season 5
-
Comeback Usai Cuti Melahirkan, Mahalini Akui Tertekan dengan Label 'Penyanyi Viral'
-
Hamil Anak Pertama, Alyssa Daguise Mau Umroh dan Pulang Kampung ke Paris