Suara.com - Rumah tangga pesepakbola Timnas Indonesia, Pratama Arhan dengan Azizah Salsha kandas.
Gugatan cerai yang diajukan Arhan telah diputus secara verstek Pengadilan Agama (PA) Tigaraksa dalam sidang kedua. Tentunya, kabar perceraian Arhan dan Azizah tersebut menyita perhatian publik.
Kali ini, sorotan publik tertuju pada unggahan Instagram Story Nurul Anastasya, ibunda Azizah sekaligus istri Andre Rosiade.
Dalam Instagram Storynya, Nurul Anastasya menuliskan kutipan yang dianggap berkaitan dengan situasi putrinya.
"Istri adalah amanah. Allah menitipkan istri ke tangan suami, bukan cuma sebagai pasangan, tapi sebagai amanah," tulis Nurul.
Tak hanya itu, ia juga menambahkan pesan soal pentingnya posisi seorang istri dalam rumah tangga.
"Kadang orang bilang 'Kalau suami nurutin istri, berarti takut istri.' Padahal dalam Islam, mendahulukan istri justru bagian dari tanggung jawab dan syariat," lanjutnya.
"Setiap kali suami mendahulukan istri dalam kebaikan, ia sedang meneladani Rasulullah, membangun rumah tangga yang penuh cinta dan keberkahan," tandasnya
Unggahan Nurul Anastasya tersebut kemudian dibagikan ulang oleh akun gosip @exclusivetimnasartis dan langsung memancing komentar warganet.
Baca Juga: Ibu Azizah Salsha Diduga Sindir Pratama Arhan: Istri Bukan Cuma Pasangan, Tapi Juga Amanah
Banyak warganet yang menilai Nurul terlalu membela putrinya, bahkan dianggap ikut membuat Azizah menjadi manja sehingga dianggap bertindak semena-mena terhadap Arhan.
“Alah-alah umi. Anaknya aja bilangin jadi istri yang gak aneh-aneh,” sindir warganet.
“Ngapa jadi bela anaknya, str** satu keluarga, gak anaknya, gak bapaknya, emaknya juga sama,” ujar warganet.
“Arhan keren udah lepas dari keluarga toxic. Gue juga ibu, sesalah apapun anak pasti dibela. Tapi liat koteksnya. Kacau deh,” sindir warganet lain.
“NPD semua kali sekeluarga. Mentang-mentang punya duit dan kekuasaan. Gak mau banget disalahin,” komentar warganet.
Alasan Pratama Arhan Gugat Cerai Azizah Salsha
Berita Terkait
-
Mata Tak Bisa Bohong? Ekspresi Perdana Zize Pasca Cerai Jadi Misteri: Luka atau Lega
-
OTW Janda, Azizah Salsha Semringah di Postingan Perdana Tanpa Pratama Arhan
-
Kontras Sikap Fans Arhan vs Zize di Medsos: Satu 'Bar-bar' Adu Data, Satunya Main Elegan
-
Azizah Salsha Curhat di TikTok Usai Diceraikan Arhan: Kode Galau atau Cari Simpati?
-
Tak Kuat Hadapi Azizah Salsha, Pratama Arhan Diberi Andre Rosiade 4 Syarat Berat Sebelum Menikah
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV