Drama ini juga menggaet Jeon Sung Woo sebagai kakak Young Rye yang bernama Go Young Sik.
Kim Jung Hyun akan menjadi Jung Hyun, teman Young Sik yang punya perasaan pada Young Rye. Dia adalah pewaris chaebol generasi ketiga.
Lalu ada Lee Won Jung yang akan memainkan peran Ma Sang Chul, sahabat karib Jae Pil yang santai dan ceria.
3. Fakta Menarik A Hundred Memories
Selain bakal bikin penonton nostalgia dengan suasana era 1980-an, A Hundred Memories wajib ditonton karena digarap oleh penulis dan sutradara terkenal.
A Hundred Memories ditulis oleh Yang Hee Seung, penulis di balik drama-drama hits seperti Weightlifting Fairy Kim Bok-Joo, Familiar Wife, dan Crash Course in Romance.
Apalagi drama ini juga bakal diarahkan oleh Kim Sang Ho, sutradara dari drama populer Son Ye Jin berjudul Thirty-Nine yang meraih rating tinggi di JTBC dan Netflix tahun 2022.
Tentunya A Hundred Memories patut dinanti karena merupakan salah satu proyek besar Kim Da Mi tahun ini.
Kim Da Mi juga membintangi series Nine Puzzles yang sukses di Disney+ dan film The Great Flood yang bakal rilis pada Desember mendatang di Netflix.
Baca Juga: 5 Drama Korea Psikologis Thriller Tayang di Netflix, Terbaru Queen Mantis
Menariknya lagi, A Hundred Memories adalah drakor anyar Shin Ye Eun selain The Murky Stream yang juga akan tayang bulan ini di Disney+.
Shin Ye Eun sudah curi atensi di beberapa drama hits seperti Revenge of Others, The Glory, The Secret Romantic Guesthouse, dan Jeongnyeon: The Star is Born.
Fakta menarik lainnya yang bikin kamu wajib nonton A Hundred Memories adalah karena ini pertama kalinya Heo Nam Jun jadi pemeran utama.
Aktor ganteng ini sebelumnya sudah pernah memikat pemirsa di Sweet Home, Your Honor, When The Phone Rings, When The Stars Gossip, dan lainnya.
Itu dia sinopsis dan fakta menarik A Hundred Memories, drakor baru Kim Da Mi dan Shin Ye Eun yang akan tayang akhir pekan ini.
Saksikan dramanya setiap hari Sabtu dan Minggu mulai 13 September 2025 mendatang di Viu atau Vidio. Jangan sampai kelewatan ya!
Berita Terkait
-
5 Fakta Menarik Tempest, Drakor Comeback Kang Dong Won Setelah 21 Tahun
-
Sinopsis Tempest, Drakor Baru Jun Ji Hyun dan Kang Dong Won
-
Fakta Menarik Drama Korea I Kill You, Kisah Hidup dengan Identitas Ganda
-
3 Drama Lee Chae Min, Pemeran Raja Yi Heon di Bon Apptit, Your Majesty yang Lagi Viral
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Confidence Queen, Drakor Anyar Park Min Young, Tayang di Prime Video
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Gara-Gara Gaya Bicara, Lesti Kejora dan Rizky Billar Kerap Disangka Bertengkar
-
Mengenal Justin Trudeau, Pacar Katy Perry yang Punya Darah Indonesia
-
Ayah Aqeela Calista Bukan Orang Sembarangan, Desainer Langganan Keluarga Jokowi, Ini Profilnya
-
Jenguk Sakit Malah Bikin Konten, Dwi Andhika Sempat Berprasangka Buruk dengan Chika Jessica
-
Ruben Onsu Ngamuk Dituding Sebagai Ayah Gagal
-
Lagi Proses Cerai, Eza Gionino Sepakat Bayar Nafkah Rp25 Juta per Bulan untuk 3 Anak
-
Vestas Perusahaan Apa? Kerja Sama dengan PLN NP, Ternyata Tempat Kerja Salsa Erwina
-
Sebut Chika Jessica Soulmate, Dwi Andhika Blak-blakan Ogah Nikah: Takut Merusak Hubungan
-
Saranghaeyo Indonesia 2025 Resmi Ditunda, Promotor Beberkan Alasannya
-
Lika-liku Asmara Katy Perry Sebelum Dipacari Eks Perdana Menteri, Siapa Saja Mantannya?