-
Suami tak membela Tasya saat menghukum saudaranya yang tidak disiplin.
-
Ibu mertua sering membandingkan Tasya dengan perempuan lain yang lebih baik.
-
Sifat introvert Tasya dianggap tidak ramah oleh keluarga mertua.
Suara.com - Keretakan rumah tangga Tasya Farasya nampaknya tak hanya disebabkan penggelapan dana perusahaan yang dilakukan oleh Ahmad Assegaf, tetapi juga faktor lainnya.
Akun Instagram budepji yang diduga menceritakan kronologi keretakan rumah tangga Tasya Farasya dan Ahmad Assegaf dengan nama samaran "Belle dan Beast" pun mengungkapkan faktor lain perceraian beautu vlogger tersebut.
Mulanya, akun Instagram itu menceritakan soal Tasya Farasya yang sempat memberikan hukuman kepada saudara Ahmad Assegaf yang ikut kerja dengannya, karena tidak disiplin.
Namun, sikap Tasya Farasya itu tak mendapat dukungan dan justru disalahkan oleh suaminya.
Hal itu membuat emosi saudara kembar Tasyi Athasyia ini memuncak, terlebih ibu mertuanya diduga juga sering membandingkannya dengan perempuan lain.
Menurut akun Instagram tersebut, ibu Ahmad Assegaf ini diduga sering menganggap perempuan lain itu bisa menjadi menantu yang lebih baik dibandingkan Tasya Farasya.
"Mertua perempuan Belle juga pernah ngomong yang gak ngenakin, intinya banding-bandingin Belle ke perempuan lain lah yang dianggap top markotop kalau jadi mantu," ujar akun Instagram @budepji yang unggahannya diunggah ulang oleh akun TikTok @shy_t50, Rabu 24 September 2025.
Akun Instagram itu lantas mengatakan bahwa Tasya Farasya adalah sosok yang sangat tertutup, meskipun sudah terkenal sebagai beauty vlogger.
"Perlu diketahui, Bella ini walaupun udah jadi influencer terkenal, anaknya itu introvert banget," katanya.
Baca Juga: Tolak Jadi Menpora, Raffi Ahmad Bicara soal Persahabatannya dengan Dito Ariotedjo
Tasya Farasya terlihat suka berbicara dan ramai hanya ketika membuat konten beauty vlogger yang memang menjadi minatnya.
"Belle bisa kelihatan ramai dan seru kalau ngonten, ya itu karena passion dia aja," ujarnya.
Saat membuat konten kecantikan, akun Instagram itu beranggapan Tasya Farasya yang introvert bisa mendadak berubah menjadi Sasha Fierce, sosok alter-ego Beyonce yang lebih ekspresif dan blak-blakan.
"Beauty products itu ibaratnya bisa ngerubah Belle yang introvert suka mendadak jadi sasha fierce rawrr," kata akun Instagram tersebut.
Karena itulah, akun Instagram ini menduga sikap tertutupnya Tasya Farasya ini dianggap tidak ramah oleh mertuanya, sehingga dirinya kerap dibandingkan dengan perempuan lain.
"Makanya mungkin ekspresi Belle ini dianggap mungkin kurang ramah ke mamah mertua atau saudara Beast," jelasnya.
Berita Terkait
-
Tasya Farasya Gugat Cerai: Suami 'Gadaikan' Sertifikat Mertua Miliaran Rupiah?
-
Tasya Farasya Minta Nafkah 100 Perak, Padahal Dulu Kaget Lihat Ada Uang Pecahan Seribu
-
Tasya Farasya Cuma Minta Rp100 ke Ahmad Assegaf, Emang Bisa Buat Apa Saja?
-
Bak Cinta Buta, Ahmad Assegaf Dicurigai Biasa Utang Tasya Farasya Sejak Pacaran
-
Viral, Suami Tasya Farasya Diduga Gadai Sertifikat Properti Mertua Demi Utang Miliaran
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Abimana Aryasatya Kritik Industri Sinema: Keserakahan Membunuh Film Indonesia
-
Harris J Buka Konser Maher Zain di Istora: Aku Cinta Indonesia!
-
Kenny Austin Tak Batasi Karier Amanda Manopo Usai Nikah
-
Nasib Akhir Sertifikat Rumah Orang Tua Komika Musdalifah Basri yang Digadai Paman
-
Di Balik Kisah Malin Kundang, Joko Anwar Curiga Ada Kebenaran yang Disembunyikan
-
Sosok Ketiga: Lintrik Nyaris Ditonton 300 Ribu Orang, Film Pangku Kalah Jauh?
-
Saking Bencinya, Lee Kwang Soo Ngaku Ingin Ludahi Naskah The Manipulated
-
Viral Ustaz Yusuf Mansur Mau Beli YouTube dan Ganti jadi YouSufe, Dinar Candy: Halo BNN
-
7 Karakter Marvel Cinematic Universe Paling Aneh yang Pernah Ada, Nomor 4 Bikin Kaget!
-
Konser The Boyz Bikin Susah Move On, Para Member Lancar Ngomong Bahasa Indonesia: Sayang-sayangku!